Berita , Jabodetabek

Kebakaran di Jakarta Barat Hari Ini 15 November 2022, Api Besar Terlihat Menyala di Atap Rumah Warga

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Kebakaran di Jakarta Barat Hari Ini 15 November 2022, Api Besar Terlihat Menyala di Atap Rumah Warga
Insiden kebakaran di Jakarta Barat hari ini. (Foto: Instagram/Jakarta Terkini)
HARIANE - Telah terjadi kebakaran di Jakarta Barat hari ini, Selasa, 15 November 2022. Kebakaran tersebut berlokasi di Jalan Tubagus Angke, Blok E RT 07 RW 09, Kelurahan Angke, Kecamatan Tambora, Jakarta Barat.
Kebakaran di Jakarta Barat hari ini membuat warga sekitar panik dan berlarian keluar rumah. Video detik-detik kebakaran tersebar di media sosial saat ini.
Berdasarkan warta akun Instagram Jakarta Terkini, kebakaran di Jakarta Barat hari ini membuat sebuah rumah warga terbakar hebat.
"Kebakaran rumah tinggal di Jl. Tubagus Angke Blok E RT 07 RW 09, Kel. Angke, Kec. Tambora, Jakarta Barat siang ini, Selasa, 15/11/2022. Belum diketahui pasti penyebab kejadian tersebut, sedang dalam penanganan petugas," tulis akun Instagram Jakarta Terkini.
BACA JUGA : Ramalan Shio Rabu 16 November 2022 Lengkap untuk Tikus, Kerbau, Macan, Kelinci, Naga, dan Ular

Kronologi Kebakaran di Jakarta Barat Hari Ini

Berdasarkan sumber dari akun Instagram pribadi @lu_ke_manha_ji_mu.410, kebakaran hari ini terjadi pada pukul 11.55 WIB.
Belum diketahui secara pasti kronologi serta penyebab dari kebakaran di Jalan Tubages Angke tersebut Terlihat dalam video, sejumlah warga berusaha memadamkan api.
"Semoga tidak ada korban jiwa dalam insiden kebakaran tersebut aamiin," tulis akun Instagram @ahmad.hasyim_06.
"Suka ngeri kalau liat kebakaran, soalnya dulu pernah jadi korban kebakaran," tulis akun Instagram @joki.arr.
"Alhamdulillah sudah padam," tulis akun Instagram @nazella_sasmita.
Belum dapat dipastikan adanya korban jiwa pada peristiwa tersebut. Kerugian yang diderita oleh korban juga belum dapat ditaksir, tetapi Pemadam Kebakaran telah tiba di lokasi berdasarkan laporan dari warga.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Selasa, 22 April 2025
Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Selasa, 22 April 2025
Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Selasa, 22 April 2025
Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Selasa, 22 April 2025
Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Selasa, 22 April 2025
Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Selasa, 22 April 2025
Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Selasa, 22 April 2025
Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Selasa, 22 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025
Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Lurah di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Selasa, 22 April 2025