Berita , Jabodetabek

Kebakaran di Jakarta Utara Hari Ini 26 Agustus 2023, Sebuah Kapal Barang Hangus Dilahap Api

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Kebakaran di Jakarta Utara Hari Ini 26 Agustus 2023, Sebuah Kapal Barang Hangus Dilahap Api
kebakaran di Jakarta Utara hari ini 26 Agustus 2023 yang melanda sebuah kapal besar pengangkut barang. (Ilustrasi: Freepik/vecstock)

HARIANE - Sebuah kapal barang (kargo) dilaporkan mengalami kebakaran di Jakarta Utara hari ini, Sabtu, 26 Agustus 2023.

Kebakaran hari ini tepatnya terjadi di Jalan Dermaga Ujung Pelabuhan Sunda Kelapa, Kel. Ancol, Kec. Pademangan, Jakarta Utara sore ini.

Beredar video kebakaran kapal kargo di Sunda Kelapa yang beredar dengan menunjukkan api yang berkobar dengan besarnya melanda sebuah kapal besar di sebuah dermaga.

Kondisi Pasca Kebakaran di Jakarta Utara Hari Ini 26 Agustus 2023

Kebakaran di Jakarta Utara Hari Ini 26 Agustus 2023, Sebuah Kapal Barang Hangus Dilahap Api
Prosesi pemadaman dilakukan oleh para petugas damkar serta warga sekitar dengan menaiki kapal. (Foto: Instagram/humasjakfire)

Melalui akun Instagram @jakut.info dilaporkan kejadian kebakaran di Jakarta Utara hari ini yang melanda sebuah kapal besar pengangkut barang.

Kepulan asap hitam tebal terlihat memenuhi area hingga membumbung ke langit, membuat langit menjadi gelap.

Tak hanya itu, asap juga menyebar ke area pemukiman warga sehingga wilayah sekitar nampak gelap dipenuhi kepulan asap. 

Berdasarkan informasi dari Pemadam DKI Jakarta, dikatakan bahwa setelah pihak damkar menerima informasi mengenai kebakaran, unit dan personel segera dikerahkan menuju lokasi kebakaran.

Sebanyak 15 unit serta 75 personel dikerahkan untuk melakukan prosesi pemadaman api pada kapal besar tersebut.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Ini Akibatnya Jika mengirim Hewan Tanpa Dokumen Melalui Bandara

Senin, 28 April 2025
Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Diduga Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Jogja-Wonosari, Pemotor Cidera Kepala Berat

Senin, 28 April 2025
Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Korban Tenggelam Sungai Progo Berhasil Ditemukan

Senin, 28 April 2025
Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Senin, 28 April 2025
Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Senin, 28 April 2025
Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025