Berita , Jabodetabek

Kronologi Kapal di Kawasan Muara Baru Terbakar, Warga Panik Tiba-tiba Muncul Api

profile picture Riza Marzuki
Riza Marzuki
Kronologi Kapal di Kawasan Muara Baru Terbakar, Warga Panik Tiba-tiba Muncul Api
Kronologi Kapal di Kawasan Muara Baru Terbakar, Warga Panik Tiba-tiba Muncul Api
HARIANE - Kabar mengenai sebuah kapal di kawasan Muara Baru, Jakarta terbakar sempat membuat heboh masyarakat setempat.
Diketahui musibah kapal di kawasan Muara Baru terbakar ini terjadi pada malam hari Sabtu, 28 Mei 2022. 
Berikut informasi lebih lanjut seputar musibah kapal di kawasan Muara Baru terbakar, dilansir dari akun Instagram @humasjakfire.

Kapal di Kawasan Muara Baru Terbakar

Pihak pemadam kebakaran menerjunkan enam unit mobil pemadam kebakaran untuk memadamkan api pada sebuah kapal yang sedang bersandar di kawasan Muara Baru, Penjaringan, Jakarta Utara.
BACA JUGA : Dampak Kebakaran di Pasar Gembrong Jatinegara Jakarta Timur, Penyebab Kebakaran Diduga Karena Hal Ini
Berdasarkan foto yang diunggah akun Instagram resmi milik Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan DKI Jakarta @humasjakfire, pada malam hari nampak kapal yang sedang berlabuh itu masih diselimuti api.
Serta terlihat kondisi masyarakat setempat yang sempat panik saat kapal yang sedang bersandar ini tiba-tiba terbakar.
Selantunya petugas Sudin Gulkarmat Jakarta Utara yang menerima informasi terkait kebakaran langsung mengerahkan enam unit mobil damkar bersama 30 anggotanya.
Petugas pemadam kebakaran melakukan operasi pemadaman kapal pada pukul 22.55 WIB. 
Di mana tidak lama berselang atau sekitar pukul 23.04 WIB, api sudah berhasil dilokalisir.
Pada pukul 23.32 WIB sebelum api merembet ke kapal lainnya, petugas sudah berhasil melakukan pendinginan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pasca Tak Sadarkan Diri, Lee Areum T-ara Bantah Minta Uang ke Followers

Pasca Tak Sadarkan Diri, Lee Areum T-ara Bantah Minta Uang ke Followers

Jumat, 29 Maret 2024 13:25 WIB
Ryeowook Super Junior Umumkan Pernikahan, Acara Dilaksanakan Tertutup

Ryeowook Super Junior Umumkan Pernikahan, Acara Dilaksanakan Tertutup

Jumat, 29 Maret 2024 12:45 WIB
TNI Berangkatkan 14 Ton Bantuan Indonesia untuk Palestina Via Air Drop

TNI Berangkatkan 14 Ton Bantuan Indonesia untuk Palestina Via Air Drop

Jumat, 29 Maret 2024 11:34 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 29 Maret 2024 Semakin Meroket Tajam! Naik ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 29 Maret 2024 Semakin Meroket Tajam! Naik ...

Jumat, 29 Maret 2024 09:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 29 Maret 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 29 Maret 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 29 Maret 2024 09:53 WIB
Peringatan Dini Gelombang Tinggi di Perairan Indonesia 29-30 Maret 2024, Cek Informasinya di ...

Peringatan Dini Gelombang Tinggi di Perairan Indonesia 29-30 Maret 2024, Cek Informasinya di ...

Jumat, 29 Maret 2024 04:23 WIB
Jadwal Pertandingan MPL ID S13 Week 4 Hari Pertama, Penentuan Sang Juara Bertahan ...

Jadwal Pertandingan MPL ID S13 Week 4 Hari Pertama, Penentuan Sang Juara Bertahan ...

Jumat, 29 Maret 2024 04:10 WIB
Kebakaran di Palmerah Jakarta Barat, Kerahkan 17 Unit dan 85 Personel

Kebakaran di Palmerah Jakarta Barat, Kerahkan 17 Unit dan 85 Personel

Jumat, 29 Maret 2024 01:40 WIB
Ramalan Zodiak Jumat 29 Maret 2024 Lengkap, Leo Dapat Kabar Baik Soal Karier

Ramalan Zodiak Jumat 29 Maret 2024 Lengkap, Leo Dapat Kabar Baik Soal Karier

Kamis, 28 Maret 2024 23:26 WIB
Shin Tae-yong Beri Sinyal Adanya Pemain Naturalisasi Baru Sebelum Juni 2024

Shin Tae-yong Beri Sinyal Adanya Pemain Naturalisasi Baru Sebelum Juni 2024

Kamis, 28 Maret 2024 19:25 WIB