Berita

Terjadi Lagi! Kecelakaan Akibat Gelasan Layangan Putus di Jembatan Citarum, 2 Orang Jadi Korban

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
Gelasan Layangan Putus di Jembatan Citarum
Kecelakaan akibat gelasan layangan putus di Jembatan Citarum Semarang. (Ilustrasi: Pixabay/cocoparisienne)

HARIANE - Insiden kecelakaan Akibat Gelasan Layangan Putus di Jembatan Citarum, Semarang, mengakibatkan kecelakaan dua pengendara motor hingga beberapa korban alami luka-luka.

Gelasan layangan adalah sejenis benang senar yang terbuat dari campuran gelas bubuk atau gelas yang dihaluskan.

Senar gelasan ini biasanya digunakan untuk adu layangan yang akan memutus benang layangan lawan sehingga cukup tajam dan dapat membuat luka.

Insiden kecelakaan atau peristiwa gelasan layangan yang memakan korban tidak hanya kali ini saja. Beberapa waktu lalu di daerah Karawang juga terdapat korban akibat gelasan layangan putus hingga mendapat belasan jahitan di tangannya.

Gelasan layangan putus juga pernah memakan korban jiwa karena korban tersayat senar tersebut sehingga dianggap berbahaya jika senar gelasan nglewer (terjuntai) di jalan.

Kronologi Kecelakaan Akibat Gelasan Layangan Putus di Jembatan Citarum 

gelasan layangan putus di jembatan citarum
Korban kecelakaan akibat senar gelasan layangan di Jembatan Citarum Semarang. (Foto: Instagram/@kejadiansmg)

Informasi yang dibagikan oleh akun media Instagram @kejadiansmg, mengenai dua pengendara motor yang menjadi korban kecelakaan akibat dari adanya senar gelasan layangan putus.

"Layang layang yang membahayakan bagi pengendara roda dua. Lokasi kejadian di Jembatan Citarum," tulis keterangan oleh akun Instagram @kejadiansmg.

Pada slide terakhir unggahan tersebut, dijelaskan bagaimana senar gelasan layangan yang sangat meresahkan pengendara roda dua.

Pada Rabu, 5 Juli 2023 Sore, sekitar pukul 16.30 WIB terjadi kecelakaan di Jembatan Citarum.

Mulanya, seorang bapak-bapak pengendara roda dua mengerem mendadak karena hendak menghindari senar gelasan yang hampir mengenai mata si bapak itu.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Takbir Keliling di Jogja Tidak Dilarang, Asalkan…

Takbir Keliling di Jogja Tidak Dilarang, Asalkan…

Rabu, 26 Maret 2025
Jaga Kondusivitas Selama Angkutan Mudik, Sejumlah Driver Bus Jalani Tes Urin di Terminal ...

Jaga Kondusivitas Selama Angkutan Mudik, Sejumlah Driver Bus Jalani Tes Urin di Terminal ...

Rabu, 26 Maret 2025
Volume Sampah Selama Lebaran Diperkirakan Meningkat, Ini Langkah Antisipasi DLH Gunungkidul

Volume Sampah Selama Lebaran Diperkirakan Meningkat, Ini Langkah Antisipasi DLH Gunungkidul

Rabu, 26 Maret 2025
Stok dan Harga BBM di Kulon Progo Aman hingga Idul Fitri 2025

Stok dan Harga BBM di Kulon Progo Aman hingga Idul Fitri 2025

Rabu, 26 Maret 2025
Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Selasa, 25 Maret 2025
Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Selasa, 25 Maret 2025
Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Selasa, 25 Maret 2025
Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Selasa, 25 Maret 2025
Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Selasa, 25 Maret 2025
Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Selasa, 25 Maret 2025