Berita , Jateng

Kecelakaan di Semarang Hari Ini 24 September 2023, Satu Korban Tewas Usai Tertabrak Kereta

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Kecelakaan di Semarang Hari Ini 24 September 2023, Satu Korban Tewas Usai Tertabrak Kereta
Kecelakaan di Semarang hari ini Minggu 24 September 2023 yang menewaskan telah seorang perempuan. (Ilustrasi: Freepik/rawpixel.com)

HARIANE - Kabar duka kembali menyelimuti warga Sematang di mana satu keluarga terlibat dalam kecelakaan di Semarang hari ini, Minggu, 24 September 2023 saat hendak melintasi rel kereta api.

Insiden kecelakaan hari ini yang melibatkan kereta api dan pengendara yang hendak melintas ini tepatnya terjadi di dekat Stasiun Jerakah, Kota Semarang, Jawa Tengah pada pagi hari. 

Akibat kecelakaan kereta di Semarang tersebut salah satu korban dinyatakan meninggal dunia sementara korban lainnya mengalami luka-luka

Kronologi Kejadian Kecelakaan di Semarang Hari Ini

Kecelakaan di Semarang Hari Ini 24 September 2023, Satu Korban Tewas Usai Tertabrak Kereta
Salah satu korban perempuan dinyatakan meninggal dunia di tempat. (Foto: Instagram/infokejadiansemarajg.new)

Dikutip dari akun Instagram @infokejadiansemarang.new dikabarkan bahwa terjadinya kecelakaan di Semarang hari mengakibatkan tiga orang jadi korban.

Dugaan kronologi kejadian diceritakan oleh salah seorang saksi yang berkomentar dengan akun Instagram @widexposure, dijelaskan bahwa saat itu terdapat seorang pria paruh baya hendak menyeberangi rel kereta api bersama kedua anaknya.

Diduga korban tidak mengetahui bahwa kereta yang melintas saat itu berjumlah dua hingga akhirnya ketiga korban terhantam badan kereta api ketika memutuskan menyeberang. 

Pria tersebut dan satu orang anak yang masih berusia tiga tahun selamat, namun anak perempuannya tak tertolong dan dinyatakan meninggal dunia.

Korban kecelakaan kereta di Semarang hari ini segera dilarikan menuju rumah sakit untuk mendapatkan pertolongan pertama dan menangani luka usai tertabrak kereta api.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB