Berita , D.I Yogyakarta

Kecelakaan di Underpass Kentungan Sleman, Seorang Pemotor Tak Sadarkan Diri

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Kecelakaan di Underpass Kentungan Sleman
Kecelakaan di Underpass Kentungan Sleman hari ini 26 Juli 2023 yang mengakibatkan seorang pemotor tak sadarkan diri dengan kondisi motor yang hancur. (Ilustarsi: Freepik/freepik)

HARIANE - Kecelakaan di underpass Kentungan Sleman, Yogyakarta kembali terjadi dalam waktu yang berdekatan selama satu hari.

Kecelakaan hari ini tersebut terjadi pada Rabu, 26 Juli 2023 yang melibatkan seorang pengendara motor yang kondisi terkininya tak sadarkan diri.

Kondisi pasca kecelakaan di Jogja hari ini terekam oleh sebuah video amatir yang menunjukkan detik-detik evakuasi oleh petugas medis terhadap korban.

Kecelakaan di Underpass Kentungan Sleman Hari Ini 26 Juli 2023

Kecelakaan di Underpass Kentungan Sleman
Kondisi korban terlihat tak sadarkan diri tertimpa motor miliknya. (Foto: Instagram/merapi_uncover)

Dilansir dari akun Instgaram @merapi_uncover diberitahukan bahwa kecelakaan yang terjadi di underpass Kentungan tersebut menjadi insiden kesekian kalinya dalam waktu dekat ini. 

Kecelakaan tersebut merupakan kecelakaan ketiga kalinya di lokasi yang sama dalam waktu yang berdekatan.

"[Breaking news] 3x laka di tempat yang sama dalam berapa jam, Underpass Kentungan Sleman Yogyakarta," tulis akun tersebut pada keterangan sebuah video evakuasi yang diunggahnya.

Berdasarkan video yang dibagikan, terlihat seorang pengendara motor telah mengalami kecelakaan dengan kondisi motor sangat hancur.

Beberapa puing-puing motor berserakan di jalanan usai alami kecelakaan di Jogja hari ini tersebut. Tidak diketahui kecelakaan yang terjadi merupakan kecelakaan tunggal atau justru melibatkan kendaraan lain.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jelang Porda XVII, Begini Progress Persiapan Venue yang Dilakukan Pemkab Gunungkidul

Jelang Porda XVII, Begini Progress Persiapan Venue yang Dilakukan Pemkab Gunungkidul

Selasa, 06 Mei 2025
Kunjungi Gunungkidul, Menteri Perhutanan RI dan Dubes Inggris Tandatangani Kerjasama Perhutanan

Kunjungi Gunungkidul, Menteri Perhutanan RI dan Dubes Inggris Tandatangani Kerjasama Perhutanan

Selasa, 06 Mei 2025
Lagi, 2 Ternak di Gunungkidul Mati Diduga Karena Antraks

Lagi, 2 Ternak di Gunungkidul Mati Diduga Karena Antraks

Selasa, 06 Mei 2025
Temuan Ulat dalam Paket MBG di SMKN 4 Yogyakarta, Begini Kata Pihak Sekolah

Temuan Ulat dalam Paket MBG di SMKN 4 Yogyakarta, Begini Kata Pihak Sekolah

Selasa, 06 Mei 2025
Tiba di Semarang, 36 Biksu Thudong Dijadwalkan Kunjungi Masjid Agung Kauman

Tiba di Semarang, 36 Biksu Thudong Dijadwalkan Kunjungi Masjid Agung Kauman

Selasa, 06 Mei 2025
Bocah Hanyut di Selokan Sarirejo Banguntapan Ditemukan Meninggal

Bocah Hanyut di Selokan Sarirejo Banguntapan Ditemukan Meninggal

Selasa, 06 Mei 2025
Garang di Jalanan, Belasan Pelajar Terlibat Tawuran Berujung Dibina di Polsek Sedayu Bantul

Garang di Jalanan, Belasan Pelajar Terlibat Tawuran Berujung Dibina di Polsek Sedayu Bantul

Selasa, 06 Mei 2025
Anak Hanyut di Banguntapan Bantul Ditemukan Meninggal Dunia

Anak Hanyut di Banguntapan Bantul Ditemukan Meninggal Dunia

Selasa, 06 Mei 2025
Untuk Kado Ulang Tahun, Tugu Adipura Ditargetkan Selesai Sebelum Hari Jadi Gunungkidul

Untuk Kado Ulang Tahun, Tugu Adipura Ditargetkan Selesai Sebelum Hari Jadi Gunungkidul

Selasa, 06 Mei 2025
4 SMP di Gunungkidul Ini Buka Kelas Khusus Olahraga

4 SMP di Gunungkidul Ini Buka Kelas Khusus Olahraga

Selasa, 06 Mei 2025