Berita

Kemarau Panjang, Warga Gunungkidul Gelar Upacara Adat "Njaluk Udan"

profile picture RAMADHANI
RAMADHANI
Kemarau Panjang, Warga Gunungkidul Gelar Upacara Adat Njaluk Udan
Warga Kalurahan Giripurwo, Purwosari, Gunungkidul menggelar upacara adat Njaluk Udan di Pertapaan Andongsari. Foto : (doc.warga)

Setelah doa bersama, warga melakukan genduri atau makan bersama dengan menyantap ingkung dan air kelapa yang telah diberkati oleh sesepuh.

"Ada ingkung yang dimasak dan dibawa ke lokasi upacara adat. Termasuk juga kelapa muda yang diminum setelah didoakan oleh sesepuh," jelas Supriyadi.

Harapan Warga Gunungkidul untuk Hujan

Melalui upacara adat ini, warga berharap hujan segera turun agar krisis air bersih yang mereka hadapi bisa teratasi.

"Harapan kami, hujan bisa segera turun sehingga masyarakat tidak kesulitan mendapatkan air bersih dan bisa memulai aktivitas pertanian," tandas Supriyadi.

Kondisi di wilayah ini semakin memprihatinkan, karena sejak beberapa bulan lalu sumber air di daerah tersebut mulai mengering, terutama selama bulan Agustus hingga Oktober.

Akibatnya, warga kesulitan mendapatkan air bersih dan harus membeli air dari tangki swasta dengan biaya yang tidak murah.

"Dampak kemarau ini sangat besar. Mulai dari kesulitan air bersih, hingga gangguan monyet ekor panjang yang merusak lahan dan pekarangan warga. Kegiatan pertanian pun benar-benar terhenti," ungkap Supriyadi.

Untuk memenuhi kebutuhan air bersih, warga harus membeli air dengan harga sekitar Rp 150.000 hingga Rp 200.000 per tangki, yang hanya cukup untuk dua minggu.

Selain itu, beberapa pihak juga memberikan bantuan air bersih untuk meringankan beban warga.

Upacara Adat sebagai Bentuk Kearifan Lokal

Upacara adat "Njaluk Udan" merupakan salah satu bentuk kearifan lokal yang masih terjaga di Gunungkidul.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kemarau Panjang, Warga Gunungkidul Gelar Upacara Adat "Njaluk Udan"

Kemarau Panjang, Warga Gunungkidul Gelar Upacara Adat "Njaluk Udan"

Jumat, 20 September 2024 18:52 WIB
Meditasi Transendental Mampu Tingkatkan Fungsi Otak Meski di Atas Usia 20 Tahun

Meditasi Transendental Mampu Tingkatkan Fungsi Otak Meski di Atas Usia 20 Tahun

Jumat, 20 September 2024 17:34 WIB
Pemkab Gunungkidul Anggarkan Rp 350 Juta untuk Perbaikan Sarana Prasarana Pantai Baron

Pemkab Gunungkidul Anggarkan Rp 350 Juta untuk Perbaikan Sarana Prasarana Pantai Baron

Jumat, 20 September 2024 17:16 WIB
Cegah Tindakan Pungli, Pemkab Gunungkidul Bentuk Tim Saber Pungli

Cegah Tindakan Pungli, Pemkab Gunungkidul Bentuk Tim Saber Pungli

Jumat, 20 September 2024 17:14 WIB
Pasang Ratusan Kilometer Jaringan Fiber Optik, Abdul Halim Muslih Komitmen Akses Internet Merata ...

Pasang Ratusan Kilometer Jaringan Fiber Optik, Abdul Halim Muslih Komitmen Akses Internet Merata ...

Jumat, 20 September 2024 16:29 WIB
Sukses Pertahankan Identitas dan Warisan Budaya, Kota Yogyakarta Raih Penghargaan Prastisha Pustaka

Sukses Pertahankan Identitas dan Warisan Budaya, Kota Yogyakarta Raih Penghargaan Prastisha Pustaka

Jumat, 20 September 2024 10:58 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 20 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 20 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 20 September 2024 10:52 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 20 September 2024 Naik Fantastis, Cek Rinciannya ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 20 September 2024 Naik Fantastis, Cek Rinciannya ...

Jumat, 20 September 2024 10:51 WIB
Kalah Saing dengan Industri Otomotif Tiongkok, VW Pertimbangkan Pemotongan 30.000 Pekerjaan di Jerman

Kalah Saing dengan Industri Otomotif Tiongkok, VW Pertimbangkan Pemotongan 30.000 Pekerjaan di Jerman

Jumat, 20 September 2024 07:46 WIB
Bermain dengan 10 Orang, Barcelona Ditaklukkan Monaco di Liga Champions

Bermain dengan 10 Orang, Barcelona Ditaklukkan Monaco di Liga Champions

Jumat, 20 September 2024 05:22 WIB