Berita , Jateng

Konser Denny Caknan di Purbalingga, Simak Pengalihan Arus yang Harus Diperhatikan

profile picture Syarifatun
Syarifatun
Konser Denny Caknan di Purbalingga, Simak Pengalihan Arus yang Harus Diperhatikan
Konser Denny Caknan di Purbalingga, Simak Pengalihan Arus yang Harus Diperhatikan
HARIANE-Konser Denny Caknan di Purbalingga dalam rangka memeriahkan Kemerdekaan Indonesia ke-77.
Konser Denny Caknan di Purbalingga menjadi salah satu rangkaian yang akan diselenggarakan di Purbalingga.
Mengingat adanya Konser Denny Caknan di Purbalingga, akan ada pengalihan arus yang dilakukan oleh Kepolisian setempat.
Hal tersebut dilakukan dalam rangka menertibkan arus lalu lintas, karena diperkirakan Konser Denny Caknan di Purbalingga akan ramai dipenuhi para penonton.

Konser Denny Caknan di Purbalingga, Berikut Pengalihan Arus yang Perlu Diperhatikan

Konser Denny Caknan di Purbalingga
Konser Denny Caknan di Purbalingga, Konser Kemerdekaan. (Foto instagram/Denny Caknan)
Acara konser Denny Caknan di Purbalingga akan diadakan di GOR Goentoer, pada Sabtu 20 Agustus 2022.
BACA JUGA :
Sambut Hari Kemerdekaan 17 Agustus 2022, Pemerintah Imbau Pemasangan Bendera Merah Putih
Konser tersebut akan digelar pada malam hari, mulai pukul 20.00 WIB sampai dengan selesai. Konser Denny Caknan ini, digelar dalam rangka memeriahkan Kemerdekaan Indonesia yang ke-77.
Konser Denny Caknan menjadi konser kemerdekaan yang digelar secara gratis untuk masyarakat umum, terutama masyarakat Purbalingga.
Deni Setiawan atau kerap disapa Denny Caknan, merupakan seorang penyanyi dan pencipta lagu pop Jawa dan Koplo. Denny merupakan kelahiran Ngawi, 10 Desember 1993.
Denny Caknan merupakan salah satu penyanyi kondang Indonesia yang berasal dari Ngawi, Jawa Timur. Ia sering membawakan lagu koplo Jawa, dan mulai terkenal setelah merilis lagu Kartonyono Medot Janji dan Los Dol.
Karena hal tersebut, namanya kian terkenal hingga sekarang, maka tak jarang dirinya sering konser di berbagai kota. Termasuk Kota Purbalingga, yang akan mengadakan Konser Denny Caknan dalam rangka Konser Kemerdekaan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025
Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Senin, 21 April 2025
Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Senin, 21 April 2025
Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Senin, 21 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 21 April 2025
Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025