Berita , Gaya Hidup , Nasional

Kronologi Band Radja Diancam di Johor Malaysia, Disekap 30 Menit dengan Sejumlah Bodyguard

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Band Radja diancam di Johor Malaysia
Kronologi Band Radja diancam di Johor Malaysia pada 11 Maret 2023. (Youtube/Ian Kasela Official)

HARIANE – Band Radja diancam di Johor Malaysia usai sukses menggelar konser pada Sabtu, 11 Maret 2023 di Arena Larkin, Johor Bahru

Vokalis Band Radja, Ian Kasela, mengaku bahwa pengancaman pembunuhan tersebut dilakukan oleh promotor konser mereka di Johor, Malaysia.

Lantas bagaimana kronologi pengancaman serta apa penyebabnya? Simak ulasan selengkapnya dibawah ini.

Kronologi Band Radja Diancam di Johor Malaysia

Lama tak terdengar, Band Radja tiba-tiba membuat publik tercengang dengan pengakuan mereka yang mendapatkan ancaman usai menggelar konser di Johor, Malaysia.

Melalui kanal Youtube-nya, vokalis Band Radja, Ian Kasela menceritakan kronologi saat band-nya diancam di Johor Malaysia.

Ian Kasela mengaku kalau konser berjalan lancar dan sukses. Bahkan penonton terlihat begitu antusias dengan penampilan Radja saat itu.

Namun begitu acara selesai, tiba-tiba Band Radja mendapatkan perlakuan tak menyenangkan dari promotor.

“Kita disekap di satu ruangan, seperti berencana, terkunci,” ujar salah satu anggota Band Radja.

Usai mendapatkan perlakukan tidak menyenangkan, rombongan Band Radja langsung bergegas packing untuk pindah ke Kuala Lumpur.

Namun sebelum pindah ke Kuala Lumpur, mereka sempat melaporkan kejadian tersebut ke Polisi sekitar pukul 05.00 waktu Malaysia.

Begitu berita tersebut mencuat di Malaysia, promotor lantas mengunggah surat pernyataan resmi bahwa kejadian tersebut tidak sesuai dengan yang sebenarnya terjadi.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB