Berita , Nasional

Kronologi Penipuan Tiket Konser Coldplay di Jakarta, Kedua Pelaku Melakukan Hal ini Sebelum Berhasil Menipu Korban

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Kronologi Penipuan Tiket Konser Coldplay di Jakarta
Kronologi penipuan tiket konser Coldplay di Jakarta, kedua pelaku melakukan hal ini. (Foto: YouTube/ Polda Metro Jaya)

Lalu, pelaku membuka open jastip tiket Cosplay Music of the Spheres in Jakarta.

Para korban yang melihat unggahan sebelumnya ini menjadi tertarik karena merasa bahwa tiket yang akan didapatkan adalah asli.

Sebelum menjual tiket pada korban, korban disuruh mentransfer uang sebesar RP 50 ribu per tiket untuk book slot atau DP.

Kemudian, pelaku memasukkan korban ke dalam grup Whatsapp dan meminta para korban untuk menyetor sejumlah harga tiket ke rekening yang dibeli pelaku dari seseorang.

Sehingga, rekening tersebut secara tertulis bukanlah milik pelaku. Akan tetapi, pelaku bisa memonitor rekening melalui M Banking.

Dikarenakan admin grup Whatsapp mengatakan bahwa jika dalam satu jam korban tidak menyetor uang tiket, uang DP Rp 50 ribu tersebut akan hilang, korban pun menyetorkannya ke rekening yang diminta.

Usai mendapatkan uangnya, pelaku langsung mengirimkan uang tersebut ke rekening pelaku yang sebenarnya.

Dari hasil penyidikan sementara, total uang yang didapatkan oleh pelaku adalah Rp 257 juta.

Namun, menurut pihak kepolisan, proses penyidikan masih tetap berlanjut.

Itulah kronologi penipuan tiket konser Coldplay di Jakarta yang menurut pengakuan pelaku dilatarbelakangi oleh kebutuhan ekonomi.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB