Berita , Nasional

Kunjungan Jokowi Ke Maluku Utara Hasilkan Gelar Adat Baru, Begini Harapan Sultan Ternate

profile picture Annisa Nur Fadhilah
Annisa Nur Fadhilah
Kunjungan Jokowi Ke Maluku Utara Hasilkan Gelar Adat Baru, Begini Harapan Sultan Ternate
Kunjungan Jokowi Ke Maluku Utara Hasilkan Gelar Adat Baru, Begini Harapan Sultan Ternate
Sultan Ternate juga menjelaskan bahwa sebelumnya Presiden Jokowi telah mendapatkan gelar "Kaitjil" yang berarti Pangeran Kesultanan Ternate.
"Beliau Yang Mulia Presiden republik Indonesia juga dinobatkan sebagai Pangeran Kesultanan Ternate dengan gelar Kaitjil. Kaitjil itu pangeran atau garis kesatu dari sultan Ternate," tambahnya.
Prosesi penagurahan ini turut dihadiri oleh Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah, Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia, Sekretaris Kabinet Pramono Agung dan Gubernur Maluku Utara Abdul Ghani Kasuba.
BACA JUGA : Kunjungan Jokowi ke Maluku Disambut Dengan Cara Ini Oleh Masyarakat Setempat
Dalam kunjungannya ke Maluku kali ini, Jokowi diketahui akan menyalurkan bantuan BLT dan berdiskusi tentang aspirasi masyarakat Maluku Utara kepada Presiden.
Rangkaian kunjungan Presiden Jokowi ini akan dilanjutkan ke Helipad Kompi Khusus, Kota Tidore Kepulauan untuk lepas landas ke Kota Ternate. Setibanya di Bandara Sulatan Babullah Ternate, Jokowi dan rombongan akan meneruskan perjalanannya untuk kembali ke Jakarta.
Kunjugan Presiden Jokowi ke Maluku Utara kali ini juga untuk memastikan bantuan-bantuan yang diberikan untuk masyarakat Maluku Utara dapat disalurkan dengan baik.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB