Teknologi

Kupas Tuntas Kekurangan Windows 11 dan Persyaratannya

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Kupas Tuntas Kekurangan Windows 11 dan Persyaratannya
Kupas Tuntas Kekurangan Windows 11 dan Persyaratannya
HARIANE - Kupas tuntas kekurangan windows 11 mungkin akan menjadi bahan pertimbangan bagi yang masih belum beralih dari windows 10. Tentu pengguna mempunyai alasan mengapa belum beralih dari windows 10 ke windows 11.
Informasi kupas tuntas kekurangan windows 11 dan persyaratannya yang tentu banyak pengguna yang setuju karena juga mengalaminya. Jangan hanya karena penasaran kemudian mengupgradenya tanpa memperhatikan persyaratan yang dikhususkan oleh tim microsoft.
Dikutip dari channel Youtube  @HerryShares, kekurangan windows 11 dan persyaratannya yang membuat banyak pengguna masih enggan untuk pindah dari windows 10 meskipun windows 11 telah resmi diluncurkan pada 5 Oktober 2021.
BACA JUGA : Cara Mengatasi Keyboard Laptop Tidak Berfungsi, Begini Penyebab yang Jarang Diperhatikan
Banyak pengguna yang masih ragu akan performa laptop mereka jika nantinya setelah beralih ke windows 11. Pasalnya, karena masih tingginya laporan atas keluhan pengguna setelah beralih dari windows 10 menjadi windows 11.

Berikut Sejumlah Kekurangan Windows 11 dan Persyaratannya

Terlalu banyak keluhan atau komplain di Windows 11, berikut ini informasinya:

Setelah rilisnya windows 11 pada akhir tahun 2021 ternyata masih banyak keluhan atau komplain yang datang pengguna. Keluhan pertama adalah jika ingin beralih ke windows 11 namun masih menggunakan laptop atau pc lama sebaiknya berpikir dua kali jika benar-benar ingin beralih dari windows 10 ke windows 11.

1. Kapasitas RAM Harus Besar

Perbedaan paling menonjol pertama adalah berubah signifikan kapasitas ruang windows.
Pada windows 10: Menggunakan RAM sekitar 1 - 2 gigabytes (GB)
Pada windows 11: Menggunakan RAM sekitar 4 gigabytes (GB) or greater
Tags
Windows 11
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 28 April 2024, Berlangsung hingga 5 Jam

Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 28 April 2024, Berlangsung hingga 5 Jam

Minggu, 28 April 2024 08:11 WIB
Gempa Bumi di Garut Jawa Barat, Akibatkan Sejumlah Bangunan Ambruk

Gempa Bumi di Garut Jawa Barat, Akibatkan Sejumlah Bangunan Ambruk

Minggu, 28 April 2024 08:10 WIB
Penembakan di Hotel Braga Sokaraja Purwokerto, Polisi Libatkan Gegana saat Tangkap Pelaku

Penembakan di Hotel Braga Sokaraja Purwokerto, Polisi Libatkan Gegana saat Tangkap Pelaku

Minggu, 28 April 2024 08:10 WIB
Permainan Ling Kairi Membawa Kemenangan ONIC vs Alter Ego MPL ID S13

Permainan Ling Kairi Membawa Kemenangan ONIC vs Alter Ego MPL ID S13

Sabtu, 27 April 2024 23:37 WIB
Sengit dan Berimbang, Laga ONIC vs Alter Ego MPL ID S13 Ditentukan Pada ...

Sengit dan Berimbang, Laga ONIC vs Alter Ego MPL ID S13 Ditentukan Pada ...

Sabtu, 27 April 2024 22:55 WIB
Debut Celiboy di MPL ID S13, Pindah Role dari Jungler ke Midlaner

Debut Celiboy di MPL ID S13, Pindah Role dari Jungler ke Midlaner

Sabtu, 27 April 2024 22:39 WIB
Kemenangan RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13 Bawa Tim Banteng Biru ...

Kemenangan RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13 Bawa Tim Banteng Biru ...

Sabtu, 27 April 2024 22:13 WIB
Tanah Longsor di Toraja Utara, 2 Korban Belum Ditemukan

Tanah Longsor di Toraja Utara, 2 Korban Belum Ditemukan

Sabtu, 27 April 2024 21:14 WIB
Update Kasus Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel : Jasad belum Diotopsi ...

Update Kasus Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel : Jasad belum Diotopsi ...

Sabtu, 27 April 2024 21:11 WIB
Skor Imbang RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13 Masuki Game Penentuan

Skor Imbang RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13 Masuki Game Penentuan

Sabtu, 27 April 2024 21:07 WIB