Berita , Jabar

Lowongan Kerja Disabilitas di Bandung Akan Segera Digelar 3 Desember 2022, Berikut Informasi Selengkapnya

profile picture Hanna
Hanna
Lowongan Kerja Disabilitas di Bandung Akan Segera Digelar 3 Desember 2022, Berikut Informasi Selengkapnya
Lowongan Kerja Disabilitas di Bandung Akan Segera Digelar 3 Desember 2022, Berikut Informasi Selengkapnya
HARIANE - Lowongan kerja disabilitas di Bandung dikabarkan akan segera digelar dalam rangka memperingati Hari Disabilitas Nasional.
Acara lowongan kerja disabilitas di Bandung tersebut tepatnya akan berlangsung pada Sabtu, 3 Desember 2022 di Plaza Balai Kota.
Berikut informasi selengkapnya seputar acara lowongan kerja disabilitas di Bandung yang merupakan kolaborasi antara Dinsos bersama Disnaker Kota Bandung yang bisa disimak di bawah ini.
BACA JUGA : Pemenuhan Hak Penyandang Disabilitas yang Digarap oleh Mensos, Begini Isi UU No. 8 Tahun 2016 Tentang Orang Berkebutuhan Khusus

Lowongan Kerja Disabilitas di Bandung

Sebagai informasi, Hari Disabilitas Internasional 2022 di Kota Bandung akan mengusung tema "Partisipasi Bermakna Menuju Pembangunan Inklusif Berkelanjutan".
Lowongan kerja disabilitas di Bandung
Kepala Dinsos Kota Bandung Soni Bakhtiyar saat mengumumkan Informasi lowongan kerja disabilitas di Bandung. (Foto: Pemkot Bandung)
Kepala Dinsos Kota Bandung Soni Bakhtiyar menyebut, hadirnya bursa kerja disabilitas ini merupakan agenda untuk melibatkan para disabilitas dalam menjalankan amanat undang-undang.
Di mana telah diatur dalam undang-undang bahwa, para disabilitas ini harus ada lapangan kerja satu persen di perusahaan swasta.
Saat ini dalam data dari Disnaker Kota Bandung mencatat sudah ada 159 disabilitas yang tersebar di 68 perusahaan di Kota Bandung.
Adapun jumlah disabilitas yang ada di Kota Bandung adalah 8.600 orang. Sedangkan jumlah disabilitas yang sudah masuk Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) berada di kisaran 5.500 orang.
Lebih lanjut, Soni menjelaskan, bursa kerja disabilitas ini nantinya akan melibatkan para disabilitas yang juga akan mengisi rangkaian acara.
Jadi konsepnya dari, oleh, dan untuk para disabilitas,” ucapnya.
Adapun lowongan yang tersedia di bursa kerja disabilitas nanti antara lain di perusahaan swasta yang tergabung dalam PHRI Kota Bandung, seperti:
Ads Banner

BERITA TERKINI

Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Rabu, 02 April 2025
Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Rabu, 02 April 2025
Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Rabu, 02 April 2025
Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Pengendara Motor Tewas Setelah Tabrak Mobil di Gunungkidul, Korban Anggota Polisi

Selasa, 01 April 2025
Antisipasi Pencurian di Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik, Ini yang Dilakukan Polisi

Antisipasi Pencurian di Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik, Ini yang Dilakukan Polisi

Selasa, 01 April 2025
Libur Lebaran, Daftar Destinasi Wisata di Gunungkidul yang Diprediksi Padat Wisatawan

Libur Lebaran, Daftar Destinasi Wisata di Gunungkidul yang Diprediksi Padat Wisatawan

Selasa, 01 April 2025
Buat yang Bosan dengan Pantai, Ini 5 Rekomendasi Wisata Gua di Gunungkidul

Buat yang Bosan dengan Pantai, Ini 5 Rekomendasi Wisata Gua di Gunungkidul

Selasa, 01 April 2025
Dinkes Bantul Minta Masyarakat Waspada Penyebaran Hantavirus, Ini Gejalanya

Dinkes Bantul Minta Masyarakat Waspada Penyebaran Hantavirus, Ini Gejalanya

Selasa, 01 April 2025
Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Digelar di Hari Pertama Idul Fitri, Warga Antusias Berebut Gunungan saat Grebeg Syawal

Senin, 31 Maret 2025
Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Senin, 31 Maret 2025