Berita , Ekbis

Luhut Serukan Dukungan Prabowo – Gibran : Keberlanjutan Menjadi Kunci, Bukan Perubahan

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Luhut Pandjaitan dukung Prabowo Gibran
Luhut Pandjaitan dukung Prabowo Gibran di Pilpres 2024. (Instagram/luhut.pandjaitan)

“Tidak mungkin selesai jamannya Pak Jokowi, dan tidak mungkin juga selesai semua pada zaman presiden yang akan datang. Oleh karena itu kontinuitas menjadi kunci. Keberlanjutan menjadi kunci. Tidak perubahan-perubahan,” kata Luhut.

Ia berpendapat kalau merubah kebijakan yang selama ini ditetapkan oleh Jokowi sama halnya dengan memulai dari nol lagi.

“Perubahan itu kita mulai dari nol lagi. Mulai dari nol lagi itu saya mengalami 10 tahun sebagai pembantu presiden, sebagai kepala staf presiden, sebagai menteri dan berbagai jabatan, tidak gampang,” lanjutnya.

Meski Luhut dukung Prabowo Gibran, namun ia berharap agar pesta demokrasi 14 Februari 2024 mendatang berlangsung penuh dengan rasa suka cita dan kegembiraan.

“Karena siapapun yang terpilih menjadi pemimpin, pemenang sesungguhnya adalah rakyat Indonesia,” pungkas Luhut Pandjaitan. ****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB