Olahraga

Manchester City Juara Liga Champions 2023, Berhasil Cetak Sejarah Baru Berkat Gol Tunggal Rodri

profile picture Tim Red 5
Tim Red 5
Manchester City Juara Liga Champions
Manchester City keluar sebagai juara Liga Champions, usai menang tipis 1-0. (Foto: Instagram/Mancity)

HARIANE - Sejarah baru tercipta, manakala Manchester City juara Liga Champions untuk pertama kalinya sejak Tim tersebut mengikutinya.

Pertandingan final tersebut mempertemukan 'The Citizen' dengan Inter Milan, wakil dari liga Italia.

Laga tersebut berjalan alot, dan sengit mengingat kedua kesebelasan sama-sama menurunkan skuad utamanya.

Berikut ini cuplikan dan review singkat pertandingan Manchester City vs Inter Milan.

Gol Rodri Bawa Manchester City Juara Liga Champions 2023

Tendangan Rodri dari luar kotak pinalti berhasil membawa Manchester City juara Liga Champions. (Foto: Instagram/Mancity)

Manchester City bermain agresif selama laga berlangsung, tetapi Inter Milan mampu mengimbangi strategi Pep Guardiola. Bermain kembali dengan 'Inverted' miliknya, Guardiola masih kesulitan menembus pertahanan yang diracik Simone Inzaghi.

Secara mengejutkan Inter Milan mampu menaham imbang Manchester City pada babak pertama.

Padahal banyak pengamat sepak bola memperkirakan hanya 5 persen peluang kemenangan Inter Milan.

Laga pertama berlangsung sengit dan kejadian tak terduga menimpa 'The Citizen'. Kevin De Buryne sang Jenderal lapangan tengah harus ditarik keluar setelah mengalami cedera.

Phill Foden masuk menggangikan peran Kevin De Bruyne dan menjadi keruguan besar. Skor kacamata bertahan hingga turun minum.

Memasuki babak kedua, Inter Milan mampu menambah serangan dan penguasaan bola. Namun, celah inilah yang membuat Inter sering kehilangan bola.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kejagung Ungkap Peran 9 Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi PT Pertamina

Kejagung Ungkap Peran 9 Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi PT Pertamina

Sabtu, 12 Juli 2025
Suhu Dingin Musim Bediding di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Suhu Dingin Musim Bediding di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Sabtu, 12 Juli 2025
Kecelakaan di Temon, Satu Orang Meninggal Dunia

Kecelakaan di Temon, Satu Orang Meninggal Dunia

Sabtu, 12 Juli 2025
Mayu Ishikawa dan Yoshino Sato Tampil Cemerlang, Jepang Gebuk Polandia 3-1 di VNL ...

Mayu Ishikawa dan Yoshino Sato Tampil Cemerlang, Jepang Gebuk Polandia 3-1 di VNL ...

Sabtu, 12 Juli 2025
Riza Chalid Masih di Singapura, Ini Peran MRC dalam Kasus Dugaan Korupsi PT ...

Riza Chalid Masih di Singapura, Ini Peran MRC dalam Kasus Dugaan Korupsi PT ...

Sabtu, 12 Juli 2025
Kecelakaan di Secang Magelang Hari ini, Libatkan 2 Bus dan 1 Mobil

Kecelakaan di Secang Magelang Hari ini, Libatkan 2 Bus dan 1 Mobil

Sabtu, 12 Juli 2025
Puluhan SMP Swasta Tak Dapat Siswa, Begini Kebijakan yang Diterapkan Disdik Gunungkidul

Puluhan SMP Swasta Tak Dapat Siswa, Begini Kebijakan yang Diterapkan Disdik Gunungkidul

Sabtu, 12 Juli 2025
Tanggapan Bupati Gunungkidul Atas Penipuan yang Mencatut Namanya

Tanggapan Bupati Gunungkidul Atas Penipuan yang Mencatut Namanya

Sabtu, 12 Juli 2025
Lama Tak Ada Kabar, Ridwan Kamil Terekam Protes Pesawat Delay

Lama Tak Ada Kabar, Ridwan Kamil Terekam Protes Pesawat Delay

Sabtu, 12 Juli 2025
Klarifikasi Polres Depok Soal Kasus Curanmor di Rental PS Arafah : Pelaku Bukan ...

Klarifikasi Polres Depok Soal Kasus Curanmor di Rental PS Arafah : Pelaku Bukan ...

Sabtu, 12 Juli 2025