Berita , Olahraga

Manchester United Rekrut Lagi Jonny Evans, Panic Buying Erik ten Hag saat Jendela Transfer Musim Panas Masih Panjang

profile picture M Nazilul Mutaqin
M Nazilul Mutaqin
Manchester United rekrut lagi Jonny Evans
Secara mengejutkan Manchester United rekrut lagi Jonny Evans dengan status bebas transfer dari Leicester City, Evans dapat kontrak jangka pendek di Old Trafford. (Foto: Instagram/manchesterunited)

HARIANE - Secara mengejutkan Manchester United rekrut lagi Jonny Evans dari Leicester City pada Selasa, 18 Juli 2023 waktu setempat. 

Dimana Evans didatangkan dari Leicester City, yang terdegradasi ke divisi Championship dengan status bebas transfer.

Sayangnya, berita perekrutan Jonny Evans ke Manchester United tersebut mengejutkan banyak pihak. Mengingat United sedang memfokuskan untuk merekrut Rasmus Hojlund untuk menambal lini penyerangan.

Selain itu, ada dua nama pemain lain, yang jadi incaran Manchester United di posisi bek tengah. Apakah Erik ten Hag, pelatih Manchester United panic buying dengan mendatangkan Jonny Evans?

Manchester United Rekrut Lagi Jonny Evans, Benarkah Bisa Jadi Solusi Tepat untuk Skema Baru Ten Hag?

Manchester United rekrut lagi Jonny Evans
Lisandro Martinez dan Raphael Varane, duo pemain bertahan Manchester United, yang tak tergantikan. (Foto: Instagram/manchesterunited)

Kabar mengejutkan datang dari Carrington, saat Manchester United rekrut lagi Jonny Evans. Usai meninggalkan Old Trafford pada Agustus 2015 dan berkelana di West Brom dan Leicester City.

Evans akhirnya didatangkan lagi ke Old Trafford, sebagai solusi jangka pendek di lini belakang Manchester United.

"Berita tak terduga hari ini - karena Jonny Evans telah menandatangani kontrak jangka pendek dengan Manchester United," cuit Fabrizio Romano.

Tentunya, transfer Jonny Evans ke Manchester United tersebut dianggap sebagai panic buying Erik ten Hag. Mengingat usia pemain yang sudah menginjak angka 35 tahun.

Selain itu, United sebelumnya menargetkan Jean-Clair Todibo atau axel Disasi untuk melengkapi skema ten Hag di lini pertahanan.

Serta kedatangan Evans, akan membuat stok bek tengah United membengkak, seandainya tidak ada yang dikeluar di sisa jendela transfer musim panas 2023 ini.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB