Berita , Wisata

Mini Zoo Jogja Exotarium, Tempat Wisata di Jogja yang Cocok untuk Liburan Sambil Belajar

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Mini Zoo Jogja Exotarium, Tempat Wisata di Jogja yang Cocok untuk Liburan Sambil Belajar
Mini Zoo Jogja Exotarium, Tempat Wisata di Jogja yang Cocok untuk Liburan Sambil Belajar
HARIANE - Mini Zoo Jogja Exotarium, menjadi salah satu tempat wisata di Jogja yang wajib anda kunjungi untuk mengisi waktu libur sekolah.
Mini Zoo Jogja Exotarium ini merupakan tempat wisata di Jogja yang sangat cocok untuk dikunjungi oleh semua kalangan, mulai dari anak-anak hingga orang tua.
Karena di tempat wisata di Jogja ini anda tidak hanya akan diajak untuk bermain serta menikmati keseruan wisata alam tetapi anda juga akan lebih mengenal jenis-jenis satwa yang ada.
Adapun berikut informasi selengkapnya terkait Mini Zoo Jogja Exotarium sebagai salah satu tempat wisata di Jogja terfavorit dilansir dari laman visiting jogja yang bisa anda simak dibawah ini.
BACA JUGA : 10 Rekomendasi Tempat Wisata Jogja Terbaru 2022, Ada Petualangan Seru Susur Sungai Hingga Memandang Dunia dari Atas Awan

Tempat Wisata di Jogja: Mini Zoo Jogja Exotarium

Lokasi Mini Zoo Jogja Exotarium ini berada di Jalan Magelang km. 8, Sleman, Yogyakarta. 
Anda bisa menempuhnya dengan menggunakan kendaraan darat seperti mobil, motor, ataupun bus dengan waktu tempuh yang tidak begitu jauh ketika anda sudah memasuki daerah Sleman. 
Mini Zoo Jogja Exotarium buka setiap harinya mulai dari pukul 9.00 hingga pukul 16.30 waktu setempat. 
Saat akan masuk tempat ini anda wajib untuk membayar tiket seharga Rp 20 ribu per orang.
Namun jika anda memiliki anak berusia 3 tahun ke bawah maka anak anda tidak perlu membayar tiket.  
Harga tiket masuk yang anda bayarkan juga sudah termasuk tiket untuk masuk ke taman bunga yang bernama parijoto puspowarni.

Berbagai Wahana di Jogja Exotarium

Ads Banner

BERITA TERKINI

Bawaslu Bantul Buka Rekrutmen Panwaslucam, Segini Gajinya

Bawaslu Bantul Buka Rekrutmen Panwaslucam, Segini Gajinya

Jumat, 03 Mei 2024 13:11 WIB
Banyak Jalan Rusak, Pemkab Gunungkidul Kembali Ajukan Perbaikan ke Pusat

Banyak Jalan Rusak, Pemkab Gunungkidul Kembali Ajukan Perbaikan ke Pusat

Jumat, 03 Mei 2024 12:17 WIB
Asyik Nonton Timnas, Kandang Sapi Milik Slamet Terbakar

Asyik Nonton Timnas, Kandang Sapi Milik Slamet Terbakar

Jumat, 03 Mei 2024 12:10 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Turun Rp 9.000 per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Turun Rp 9.000 per ...

Jumat, 03 Mei 2024 10:38 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 03 Mei 2024 09:32 WIB
Berikut 45 Calon Anggota DPRD Gunungkidul Tahun 2024-2029, Hasil Penetapan Caleg Terpilih KPU ...

Berikut 45 Calon Anggota DPRD Gunungkidul Tahun 2024-2029, Hasil Penetapan Caleg Terpilih KPU ...

Jumat, 03 Mei 2024 08:11 WIB
Peluang Timnas Indonesia Lolos Olimpiade Paris 2024, Harus Taklukan Wakil Kuat Asal Afrika

Peluang Timnas Indonesia Lolos Olimpiade Paris 2024, Harus Taklukan Wakil Kuat Asal Afrika

Jumat, 03 Mei 2024 02:01 WIB
Hasil Pertandingan Indonesia U23 vs Irak U23, Garuda Muda Juara 4 Turnamen AFC ...

Hasil Pertandingan Indonesia U23 vs Irak U23, Garuda Muda Juara 4 Turnamen AFC ...

Jumat, 03 Mei 2024 01:39 WIB
Tim Hukum PDI Perjuangan Berharap MPR Tidak Melantik Prabowo Gibran

Tim Hukum PDI Perjuangan Berharap MPR Tidak Melantik Prabowo Gibran

Kamis, 02 Mei 2024 21:04 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 3 Mei 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 3 Mei 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Kamis, 02 Mei 2024 20:17 WIB