Berita , Jabodetabek
Operasi Katarak Gratis di Tanggerang Sukses Dilaksanakan untuk 177 Peserta, Warga: Syukur Alhamdulillah
Ichsan Muttaqin
Operasi Katarak Gratis di Tanggerang Sukses Dilaksanakan untuk 177 Peserta, Warga: Syukur Alhamdulillah
HARIANE – Operasi katarak gratis di Tangerang merupakan program bakti sosial yang umum diselenggarakan oleh pemerintah setempat.
Operasi katarak gratis di Tanggerang telah diselenggarakan pada hari Sabtu, 12 Maret 2022, oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tanggerang.
Sebanyak 177 warga mengikuti kegiatan operasi katarak gratis di Tanggerang dengan sukses. Acara tersebut disambut secara antusias oleh warga Tanggerang.
Bahkan, warga luar Kabupaten Tanggerang pun diperbolehkan untuk mendapatkan slot operasi katarak gratis ini, asalkan lolos screening kesehatan.
Bakti sosial ini diselenggarakan berdasarkan kerja sama Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Tangerang, PERDAMI Banten, Kejaksaan Tinggi Banten, Kejaksaan Negeri, dan Kodim 0510 Tigaraksa,
BACA JUGA : Alternatif Pengolahan Sampah Kota Tangerang, Bentuk Intervensi Pemkot dalam Penerapan Teknologi PSEL