Berita , Jateng

Pelaku Pembacokan Suporter Persis Solo Terinspirasi dari Game GTA

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
pembacokan suporter Persis Solo
Pelaku pembacokan suporter Persis Solo tergabung dalam geng yang terinspirasi dang game GTA. (Instagram/polrestasurakarta)

HARIANE – Polisi berhasil mengungkap kasus pembacokan suporter Persis Solo yang kasusnya sempat membuat geger beberapa waktu lalu.

Tiga pelaku yang diamankan yaitu CP (31), AAM (23) dan RRN (19). Ketiganya adalah warga Kecamatan Jebres, Kota Solo.

Menurut keterangan Kapolresta Solo, Kombes Iwan Saktiadi, pada Sabtu 3 Agustus 2024 yang lalu mereka bonceng tiga saat menyerang dua korban yaitu EF (19) dan MAS (15).

Akibat serangan tersebut korban EF mengalami luka bacokan celurit di paha kirinya, sementara korban MAS terluka di kaki kirinya setelah terkena sajam berupa silet yang dibawa pelaku.

Fakta Kasus Pembacokan Suporter Persis Solo

Berdasarkan konferensi pers yang dilakukan oleh Polresta Solo, terdapat sejumlah fakta menarik terkait kasus pembacokan suporter Persis Solo tersebut, diantaranya yaitu :

1.       Pelaku dalam Keadaan Tidak Sadar

Sebelum insiden, ketiga pelaku sempat berkumpul disuatu tempat sembari minum-minuman keras dan konsumsi obat terlarang.

Sehingga saat membuntuti, memepet motor dan membacok korbannya, CP, AAM dan RRN dalam keadaan tidak sadar.

2.       Tergabung dalam Satu Geng

Dari hasil pemeriksaan, diketahui kalau ketiga pelaku tergabung dalam satu geng yang terinspirasi dari Game GTA dimana tersangka CP sebagai ketuanya.

Hingga saat ini, anggota geng tersebut sudah berjumlah 51 orang dan mereka wajib membeli kaus dengan tulisan San Andreas, AK47 dan Crime Fighter City.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Sabtu, 19 April 2025
100 Ribu Visa Haji 2025 Terbit, Jemaah Siap Berangkat 2 Mei

100 Ribu Visa Haji 2025 Terbit, Jemaah Siap Berangkat 2 Mei

Sabtu, 19 April 2025