Berita , Pilihan Editor , Headline

Pemimpin Khilafatul Muslimin Resmi Ditahan, Berikut Isi Ajaran yang Dinilai Tak Sesuai dengan Pancasila

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Pemimpin Khilafatul Muslimin Resmi Ditahan, Berikut Isi Ajaran yang Dinilai Tak Sesuai dengan Pancasila
Pemimpin Khilafatul Muslimin Resmi Ditahan, Berikut Isi Ajaran yang Dinilai Tak Sesuai dengan Pancasila
Karena aksinya tersebut, Polda Metro Jaya menduga kalau ormas Khilafatul Muslimin turut mengajak masyarakat untuk bergabung dengan kelompok mereka dengan membawa atribut khusus.

Isi Ajaran Ormas Khilafatul Muslimin

Dilansir dari laman PMJ News, Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya, Kombes Pol Hengki Haryadi menyatakan bahwa ajaran dari ormas Khilafatul Muslimin bertentangan dengan nilai Pancasila.
Dari hasil penyelidikan, ternyata ada hal yang sangat kontradiktif dari apa yang disampaikan oleh pemimpin Khilafatul Muslimin yang menyatakan bahwa mereka tidak bertentangan dengan Pancasila,” ungkap Hengki Haryadi.
Hal tersebut dibuktikan melalui laman dan akun Youtube berisi video ceramah dari kelompok Khilafatul Muslimin. Tidak hanya melalui media sosial, mereka juga menyampaikan ajarannya melalui buletin dan selebaran.
BACA JUGA : Korban Tabrak Lari Tenggelam di Kalimalang Cuma Hoax, Pelaku Nekat Buat Laporan Palsu untuk Klaim Asuransi
Kombes Pol Hengki Haryadi juga menambahkan kalau pihak penyidik telah melakukan analisis dengan para ahli, yaitu Kemenkumham yang menyatakan kalau kegiatan ormas tersebut merupakan delik atau perbuatan melawan hukum.
Sebagai tambahan, delik melawan hukum sebagaimana tercantum dalam Undang-Undang terkait organisasi masyarakat dan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1946 tentang Peraturan Hukum Pidana yaitu menyiarkan informasi yang dapat menimbulkan keonaran.
Setelah menahan pemimpin Khilafatul Muslimin, kini penyidik akan berkoordinasi dengan instansi terkait guna mengusut tuntas ormas yang bertentangan dengan ideologi Pancasila tersebut. ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB
Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Minggu, 24 November 2024 15:52 WIB
Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Minggu, 24 November 2024 13:44 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB