Berita

Viral Pemotor Merokok Sambil Berkendara, Ngaku Polisi Ternyata Seorang Supir

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Pemotor Merokok Sambil Berkendara
Pemotor merokok sambil berkendara ditegur ngakunya polisi. ( Foto:instagram/Terang Media)

Pemotor Merokok Sambil Berkendara Ternyata Seorang Driver

Mediasi dilakukan oleh seorang pria yang diduga sebagai teman dari pengendara tersebut. (Foto:instagram/Terang Media)

Kemudian pada unggahan berikutnya oleh akun Terang Media, terlihat seorang pria yang mengaku teman dari pengendara yang ngaku polisi melakukan dialog dengan korban. Pria tersebut mewakili temannya untuk meminta maf kepada korban.

Korban juga sempat memohon maaf dan menegaskan bahwa jangan sampai dengan merokok sambil berkendara merugikan pengendara lain.

Dari keterangan yang diunggah oleh akun tersebut, diketahui bahwa pengendara tersebut bukan seorang anggota polisi melaiinkan driver pribadi salah satu anggota polri.

"Seorang pria yang mengaku anggota polisi ternyata berprofesi sebagai driver pribadi salah satu anggota Polri," tulis akun tersebut.

Berdasarkan UU Lalu Lintas dan Angkutan Jalan (LLAJ) Nomor 22 Tahun 2009 Pasal 106 Ayat 1, menyatakan bahwa merokok sambil berkendaraan dapat dipidana dengan ancaman kurungan tiga bulan dan denda hingga Rp750 ribu.

Kejadian pemotor merokok sambil berkendara pada akhirnya diselesaikan secara mediasi dan kekeluargaan.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Minggu, 19 Mei 2024 00:00 WIB
Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Pilkada Gunungkidul, 12 Orang Berebut Tiket dari Partai Gerindra

Sabtu, 18 Mei 2024 23:24 WIB
BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

BMKG Rilis Peringatan Banjir Rob di Pesisir Utara Jakarta 21-29 Mei 2024

Sabtu, 18 Mei 2024 22:13 WIB
Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Update Kasus Bullying Siswi SMP di Depok, Polisi Periksa 14 Saksi

Sabtu, 18 Mei 2024 21:27 WIB
Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Gereja Kristen Jawa Wonosari Gelar Kirab Pisungsung Undhuh-Undhuh, Wujud Toleransi Antar Umat Beragama

Sabtu, 18 Mei 2024 18:29 WIB
Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Sabtu, 18 Mei 2024 15:38 WIB
Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:36 WIB
Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Sabtu, 18 Mei 2024 15:35 WIB
Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:33 WIB
Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Sabtu, 18 Mei 2024 14:58 WIB