Berita

Pencarian Bocah Tenggelam di Sungai Sragi Pekalongan Dihentikan, Korban Belum Berhasil Ditemukan

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
bocah tenggelam di Sungai Sragi Pekalongan
Seorang bocah tenggelam di Sungai Sragi Pekalongan belum berhasil ditemukan. (Foto: Instagram/pekalonganinfo)

Saat itu ketiganya sedang bermain di pinggir sungai Sragi yang dekat dengan rumah mereka, kondisi air sedang deras karena setelah hujan.

Mereka diduga bermain dorong-dorongan di pinggir sungai hingga salah satu bocah terpeleset dan menarik yang bocah satunya sehingga keduanya jatuh dan hanyut.

Ahmad yang melihat kedua saudarinya jatuh langsung pulang dan berteriak kalau Jihan dan Queen jatuh ke sungai.

Proses pencarian segera dilakukan oleh tim SAR dan warga setempat hingga akhirnya korban berhasil ditemukan dengan jarak 2 km dari lokasi kejadian di hari yang sama. 

Sayangnya korban Queen belum berhasil ditemukan hingga hari kelima sehingga proses pencarian terpaksa dihentikan dan diubah menjadi pemantauan.

Demikian informasi mengenai pencarian bocah tenggelam di Sungai Sragi Pekalongan yang terpaksa dihentikan dan diubah menjadi pemantauan.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB