Berita , Jatim

Pendaftaran PPDB Jatim 2022 Jenjang SMA/SMK Dibuka, Inilah Cara Daftar, Jadwal Lengkap, dan Persyaratannya

profile picture Melania Citra Pertiwi
Melania Citra Pertiwi
Pendaftaran PPDB Jatim 2022 Jenjang SMA/SMK Dibuka, Inilah Cara Daftar, Jadwal Lengkap, dan Persyaratannya
Pendaftaran PPDB Jatim 2022 Jenjang SMA/SMK Dibuka, Inilah Cara Daftar, Jadwal Lengkap, dan Persyaratannya
2. Bagi pendaftar SMA, memilih 1 (satu) sekolah yang dituju dalam zona atau luar zona yang berbatasan.
3. Bagi pendaftar SMK, memilih 1 (satu) kompetensi keahlian di sekolah yang dituju dalam zona atau luar zona.
4. Khusus peserta didik dari keluarga yang tidak mampu mengunggah bukti keikutsertaan dalam program penanganan keluarga tidak mampu dari pemerintah pusat atau pemerintah daerah berupa KIS, KKS, PKH, BST, KBPNT, SKTM, dan/atau program bantuan pemerintah daerah lainnya sebagai bukti keiikutsertaan dalam program penanganan keluarga tidak mampu.
5. Khusus bagi peserta didik dari Anak Buruh mengunggah point 4 ditambah dengan surat/tanda keanggotaan Asosisasi Buruh yang dimiliki orang tua/wali.
6.Khusus bagi peserta didik penyandang disabilitas, mengunggah hasil asesmen awal (fisik/psikologi, akademik, fungsional, sensorik, dan motorik oleh psikolog, psikiater, dokter spesialis) dan surat keterangan dari kepala sekolah asal.
7. Terakhir, mengunggah bukti pendaftaran.

Jalur Perpindahan Tugas Orang tua/wali Pendaftaran PPDB Jatim 2022 Jenjang SMA/SMK:

1. Peserta didik login ke situs ppdb.jatimprov.go.id menggunakan NISN dan PIN.
2. Bagi pendaftar SMA, memilih 1 (satu) sekolah yang dituju dalam zona atau luar zona yang berbatasan.
3. Bagi pendaftar SMK, memilih 1 (satu) kompetensi keahlian di sekolah yang dituju dalam zona atau luar zona.
4. Untuk jalur pindah tugas orang tua/wali dapat mengunggah SK mutasi/perpindahan tugas orang tua/wali yang diterbitkan oleh instansi, lembaga, kantor, atau perusaan yang memperkerjakan.
5. Khusus bagi anak dari guru/tenaga kependidikan memilih 1 (satu) sekolah untuk jenjang SMA atau memilih 1 (satu) kompetensi keahlian untuk jenjang SMK sesuai dengan sekolah tempat orang tuanya bertugas.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal SIM Keliling Bogor November 2024, Cek Lokasi yang Tersedia

Jadwal SIM Keliling Bogor November 2024, Cek Lokasi yang Tersedia

Senin, 25 November 2024 11:52 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 25 November 2024 Naik Lagi? Berikut Informasi ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 25 November 2024 Naik Lagi? Berikut Informasi ...

Senin, 25 November 2024 09:35 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Senin 25 November 2024 Turun Tipis, Berikut Info ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 25 November 2024 Turun Tipis, Berikut Info ...

Senin, 25 November 2024 09:23 WIB
Arab Saudi Tetapkan Kebijakan Baru Pelaksanaan Haji 2025, Apa Saja?

Arab Saudi Tetapkan Kebijakan Baru Pelaksanaan Haji 2025, Apa Saja?

Senin, 25 November 2024 08:08 WIB
Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB