Berita , D.I Yogyakarta

Penemuan Tengkorak Kepala Manusia di Sleman Sempat Geger, Endingnya Justru Plotwist

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
tengkorak kepala manusia di Sleman
Ilustrasi penemuan tengkorak kepala manusia di Sleman dengan ending plotwist. (Ilustrasi: Pexels/Renato Danyi)

HARIANE - Penemuan tengkorak kepala manusia di Sleman terjadi pada Minggu, 2 April 2023 di pinggiran Sungai Tempel, Sleman, DI Yogyakarta. 

Tengkorak kepala manusia di Sleman tersebut ditemukan oleh seorang warga yang sedang mencari pasir di sungai. 

Penemuan tengkorak kepala manusia di Sleman tersebut tentunya membuat geger. Banyak spekulasi bermunculan terkait asal tengkorak tersebut. 

Hasil Pemeriksaan Penemuan Tengkorak Manusia di Sleman

Menurut unggahan @MerapiUncover pada Minggu, 2 April 2023, tengkorak manusia tersebut ditemukan dipinggir kali dekat dengan pabrik Garment daerah Tempel, Sleman. 

Saat ditemukan, kondisi tengkorak dalam kondisi kotor dan dipenuhi tanah seakan-akan sudah lama berada di kawasan sungai tersebut.  

Warga yang menemukan tengkorak tersebut segera membungkusnya dengan plastik dan membawanya untuk diperiksa. 

Warga sempat mengira bahwa tengkorak tersebut adalah milik jenazah yang makamnya berada di pinggir sungai dan mengalami longsor. 

Ada juga warga yang mengaitkan penemuan tersebut sebagai kerangka jasad penambang pasir. 

Hasil pemeriksaan akhirnya muncul pada Senin, 3 April 2023. Menurut pemeriksaan petugas kesehatan Puskesmas 1 Tempel, tengkorak tersebut ternyata hanya replika.

Tengkorak yang mirip dengan kepala manusia asli itu ternyata hanya replika dan terbuat dari bahan lateks. 

Lateks sendiri merupakan bahan baku pembuatan karet dan sering ditemukan dari getah tumbuhan. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025
Lurah Di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Lurah Di Gunungkidul Disiram Air Oleh Debt Collector, Bupati Endah Berikan Pendampingan

Selasa, 22 April 2025
Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Awas! Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 April 2025 Kembali Meroket

Selasa, 22 April 2025
Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025
Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Senin, 21 April 2025