Gaya Hidup

Profil dan Biodata WOODZ, Penyanyi Solo Korea Selatan yang Akan Konser di Jakarta Juni 2023

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
Profil dan biodata WOODZ
Profil WOODZ yang banyak menarik perhatian warganet. (Foto:Instagram/woodz_dnwm)

HARIANE - Profil dan biodata WOODZ atau yang dikenal dengan Cho Seung Youn merupakan solois asal Korea Selatan akan diulas dalam artikel ini.

Seperti diketahui bahwa telah berhembus kabar bahwa dirinya akan berkunjung ke Indonesia untuk mengadakan konser perdananya bertajuk WOODZ World Tour OO-LI 2023.

Konser WOODZ di Indonesia akan digelar pada 3 Juni 2023, tepatnya di The Kasablanka Hall pukul 15.00 WIB.

Hal itu membuat para penggemar heboh dan membicarakan tentang dirinya hingga membuat publik penasaran.

Profil dan Biodata WOODZ

WOODZ merupakan penyanyi solois, penulis lagu dan juga produser rekaman asal Korea Selatan, seperti yang dirilis laman Kprofiles.

Nama aslinya adalah Cho Seung Youn. Ia lahir di Gyeonggi, Korea Selatan 5 Agustus 1996 ini

WOODZ memiliki postur badan dengan tinggi 183 cm dan berat badan 68 kg.

Dia memiliki kemampuan berbagai bahasa diantaranya, Korea, Cinta, Tagalog, Portugis, dan Inggris. 

WOODZ saat ini berada d bawah naungan EDAM Entertainment.

Perjalanan Karir WOODZ

Sebelum menjadi penyanyi, WOODZ pernah belajar untuk menjadi pemain bola di Brazil selama dua tahun.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025
Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Kamis, 03 April 2025
Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 April 2025
Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Kamis, 03 April 2025
18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

Kamis, 03 April 2025
Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025
Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Rabu, 02 April 2025