Gaya Hidup , Wisata

Rekomendasi 4 Tempat Wisata di Bandung yang Cocok untuk Mengisi Waktu Libur Sekolah

profile picture Hanna
Hanna
Rekomendasi 4 Tempat Wisata di Bandung yang Cocok untuk Mengisi Waktu Libur Sekolah
Rekomendasi 4 Tempat Wisata di Bandung yang Cocok untuk Mengisi Waktu Libur Sekolah
HARIANE - Terdapat banyak pilihan destinasi tempat wisata di Bandung yang yang wajib dikunjungi untuk mengisi waktu libur sekolah.
Di mana tempat wisata di Bandung yang terkenal dengan pemandangan indah serta sejuk sangat cocok untuk menghilangkan kejenuhan anda dengan rutinitas sehari-hari.
Adapun berikut dibawah ini adalah empat rekomendasi tempat wisata di Bandung terfavorit untuk dikunjungi saat libur sekolah dilansir dari laman Pemkot Bandung.

Rekomendasi 4 Tempat Wisata di Bandung

Kampung Korea (Little Seoul Bandung)

Tempat wisata ini terletak di pusat Kota Bandung yang hanya berjarak 3-4 kilometer tidak jauh dari Stasiun Bandung.
BACA JUGA : 4 Rekomendasi Tempat Wisata yang Cocok untuk Tradisi Munggahan di Bandung, Sambut Ramadhan Bersama Keluarga
Seperti namanya, tempat wisata yang satu ini memiliki nuansa seperti kota Seoul, Korea.
Sehingga tempat wisata ini sangat cocok bagi anda yang menggemari budaya korea.
Selain itu, anda juga bisa mencicipi aneka kuliner jajanan khas Korea Selatan yang sudah sangat terkenal dan super autentik. 
Dengan harga tiket masuknya seharga Rp 30.000, dan sudah buka dari pukul 10.00 hingga 22.00 WIB. 

Upside Down World Bandung

Tempat wisata yang satu ini terbilang memang unik, karena semua ornamen yang ada di dalamnya disusun secara terbalik, jadi seakan-akan kita jadi terbalik. 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Selasa, 25 Maret 2025
Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Selasa, 25 Maret 2025
Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Selasa, 25 Maret 2025
Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Selasa, 25 Maret 2025
Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Selasa, 25 Maret 2025
Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Selasa, 25 Maret 2025
Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Selasa, 25 Maret 2025
H-6 Lebaran, Disnakertrans Bantul Sudah Terima 15 Aduan THR

H-6 Lebaran, Disnakertrans Bantul Sudah Terima 15 Aduan THR

Selasa, 25 Maret 2025
Disdag Gunungkidul Pastikan Pasokan Gas Melon Selama Lebaran Aman, Berapa Jumlahnya?

Disdag Gunungkidul Pastikan Pasokan Gas Melon Selama Lebaran Aman, Berapa Jumlahnya?

Selasa, 25 Maret 2025
Sambil Menangis, Pelaku Penyimpan Mayat Pacar di Bantul Sampaikan Permohonan Maaf ke Keluarga ...

Sambil Menangis, Pelaku Penyimpan Mayat Pacar di Bantul Sampaikan Permohonan Maaf ke Keluarga ...

Selasa, 25 Maret 2025