Gaya Hidup , Kuliner

Rekomendasi Cafe 24 jam di Bandung, Cocok untuk Kerja Remote dan Kebut Nugas Kuliah

profile picture Hanuun Badriyah
Hanuun Badriyah
Rekomendasi Cafe 24 jam di Bandung, Cocok untuk Kerja Remote dan Kebut Nugas Kuliah
Ada 5 rekomendasi cafe 24 jam di Bandung Kota yang cocok untuk kerja atau mengerjakan tugas. ( Ilustrasi: Pexels/shvets-production)

2. CW Caffee

Cafe satu ini memiliki banyak cabang di pulau Jawa, hingga di Kalimantan. Salah satunya yang berada di Jl.Gegerkalong Girang no.27 Bandung berhadapan dengan gedung fakultas baru UPI.

CW Coffee menawarkan menu coffee shop yang bervariasi dengan menyediakan dua jenis biji kopi, robusta dan arabika. Selain itu ada pula menu teh hingga variasi latte dan berbagai menu makanan yang lezat juga disediakan dengan rentang harga sekitar Rp. 6.000 - Rp. 41.500.

Sudah terdapat metode pembayaran dengan cashless di CW Coffee sehingga memudahkan pelanggan dalam pemesanan. WiFi dan kontak listrik disediakan di setiap meja untuk memudahkan mahasiswa dan pekerja WFC (work from cafe) yang berkunjung.  

3. Sae 24 coffee 

Rekomendasi cafe Bandung kota berikutnya berlokasi di Jl. Aceh no.65 Bandung, di lantai M Hotel Janévalla. Cafe bernuansa industrial dengan ruang indoor, balkon, dan game corner yang bisa naikkan mood mengerjakan tugas dan pekerjaan.

Terdapat berbagai menu kopi, mocktail, jus dan beragam makanan yang lezat dimulai dari harga Rp. 28,000. Karena lokasinya berada di lantai atas, selain menikmati hidangan dan bersantai bisa sambil menikmati pemandangan kota Bandung. 

4. We the Fork

Di daerah Braga ada banyak resto dan cafe yang recomended. Salah satunya We.The.Fork, cafe 24 jam di Bandung yang menyajikan steik dan hidangan lainnya dengan porsi cukup besar. 

We.the.Fork berlokasi Jl.Lembong no.8 Bandung. Ruangannya yang cukup luas, bisa jadi pilihan tempat nongkrong. View interiornya nyaman dan lokasinya stategis.

Menu yang disediakan selain steik, juga ada daging asap, pasta, berbagai jenis beverage dan masih banyak lagi, berkisar dari harga Rp. 50.000 - Rp. 100.000. Disebutkan juga pembuatan hidangan masih tradisional dengan menggunakan tungku yang membuat hasil dagingnya baik dan lezat.

5. Dreams social life 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Paola Egonu Pimpin Italia Tumbangkan Amerika Serikat 3-0 di Perempat Final VNL 2025

Paola Egonu Pimpin Italia Tumbangkan Amerika Serikat 3-0 di Perempat Final VNL 2025

Kamis, 24 Juli 2025
Ada Pembangunan Drainase, Warga Solo Hindari Ruas Jalan Mojo Karangasem hingga Agustus 2025

Ada Pembangunan Drainase, Warga Solo Hindari Ruas Jalan Mojo Karangasem hingga Agustus 2025

Rabu, 23 Juli 2025
PMI Kulon Progo Jadi Korban Penelepon Misterius yang Tagih Pinjol

PMI Kulon Progo Jadi Korban Penelepon Misterius yang Tagih Pinjol

Rabu, 23 Juli 2025
Polres Kulon Progo berhasil Ungkap Identitas Mayat di Glagah

Polres Kulon Progo berhasil Ungkap Identitas Mayat di Glagah

Rabu, 23 Juli 2025
Terjadi 2 Kecelakaan Maut di Semarang Hari Ini, Pengendara Motor Tewas Tertimpa Truk

Terjadi 2 Kecelakaan Maut di Semarang Hari Ini, Pengendara Motor Tewas Tertimpa Truk

Rabu, 23 Juli 2025
‎Komnas HAM Temui Keluarga Diplomat Kemlu di Bantul, Ini yang Dicari

‎Komnas HAM Temui Keluarga Diplomat Kemlu di Bantul, Ini yang Dicari

Rabu, 23 Juli 2025
Prediksi Italia vs USA di Perempat Final VNL 2025: Italia Unggul Statistik dan ...

Prediksi Italia vs USA di Perempat Final VNL 2025: Italia Unggul Statistik dan ...

Rabu, 23 Juli 2025
Kebakaran Rumah di Menteng Jakpus, Warga Panik Kalang Kabut

Kebakaran Rumah di Menteng Jakpus, Warga Panik Kalang Kabut

Rabu, 23 Juli 2025
Anggota Kodim Tabrak Warga Hingga Tewas, Dandim Bantul: Bukan Mabuk Tapi Buru-buru

Anggota Kodim Tabrak Warga Hingga Tewas, Dandim Bantul: Bukan Mabuk Tapi Buru-buru

Rabu, 23 Juli 2025
Oleng Usai Ditabrak Pickup, Pengendara Viar Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Magelang

Oleng Usai Ditabrak Pickup, Pengendara Viar Tewas dalam Kecelakaan di Jalan Magelang

Rabu, 23 Juli 2025