Kuliner

Rekomendasi Jajanan Enak di Yogyakarta, Salah Satunya Lupis Mbah Satinem

profile picture Syarifatun
Syarifatun
Rekomendasi Jajanan Enak di Yogyakarta, Salah Satunya Lupis Mbah Satinem
Rekomendasi Jajanan Enak di Yogyakarta, Salah Satunya Lupis Mbah Satinem
HARIANE-Rekomendasi jajanan enak di Yogyakarta yang dapat dicoba ketika menjelajah kota tersebut.
Terdapat beberapa rekomendasi jajanan enak di Yogyakarta, salah satunya adalah Lupis Mbah Satinem.
Nama-nama dibawah ini patut dicoba dan menjadi rekomendasi jajanan enak di Yogyakarta. Apalagi bagi para pendatang ke kota tersebut untuk liburan Natal maupun tahun baru.
Berikut dibawah ini, rekomendasi jajanan enak di Yogyakarta yang patut dicoba.

Rekomendasi Jajanan Enak di Yogyakarta, Dilansir Dari Visiting Jogja.

1. Rujak Es Krim Pak Paino

Rekomendasi jajanan enak di Yogyakarta
Rekomendasi jajanan enak di Yogyakarta, rujak es krim Pak Paino. (Foto instagram/Rujak es krim Pak Paino)
Rekomendasi jajanan enak di Yogyakarta yang pertama ada rujak es krim Pak Paino. Bagi yang suka pedas-pedas, jajanan ini patut dicoba.
BACA JUGA :
20 Ucapan Selamat Natal yang Menyentuh Hati untuk Keluarga, Sahabat dan Pacar
Apalagi rujak kali ini berbeda dengan rujak pada umumnya, yakni dengan perpaduan rasa pedas dan segar dari rujak buah, ditambah dengan es cream yang dingin, manis serta lembut yang menambah rasa khas tersendiri.
Menurut informasi dari berbagai sumber, es cream yang digunakan dibuat dari buah naga. Tentu hal itu yang membuat rasa rujak menjadi lebih nikmat dan khas.
Lokasinya berada di Purwokinanti, Pakualaman, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta. Untuk harga satu porsi mulai dibandrol mulai 5 ribuan, serta buka dari jam 9 sampai 3 sore.

2. Wedang Tahu Bu Sukardi

Rekomendasi jajanan enak di Yogyakarta
Jajanan tradisional enak di Yogyakarta, wedang tahu Bu Sukardi.(Foto instagram/wedang tahu Buk Sukardi)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB
Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Jumat, 17 Januari 2025 18:42 WIB
Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Jumat, 17 Januari 2025 16:55 WIB
Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Jumat, 17 Januari 2025 15:54 WIB
Program MBG Sleman Dilaksanakan di 3 Sekolah, Diharapkan Disusul Sekolah Lain

Program MBG Sleman Dilaksanakan di 3 Sekolah, Diharapkan Disusul Sekolah Lain

Jumat, 17 Januari 2025 14:54 WIB