Jatim , Wisata

7 Rekomendasi Wisata Religi Pasuruan bisa Dikunjungi Saat Ramadhan, Ada Masjid dan Makam Ulama Besar

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
Rekomendasi wisata religi Pasuruan
Rekomendasi wisata religi Pasuruan mulai masjid dan makam ulama besar, bisa jadi referensi berlibur lebaran. (Foto: Unsplash/jim pave)

HARIANE – Tujuh rekomendasi wisata religi Pasuruan bisa menjadi bahan referensi liburan bersama keluarga saat bulan Ramadhan dan lebaran 2023.

Sebagai kota santri, banyak wisata religi yang berlokasi di Pasuruan, mulai dari masjid unik hingga makam ulama besar.

Tidak sekadar menjadi liburan semata, mengunjungi tempat suci saat bulan Ramadhan juga bisa sebagai renungan dan ketaatan seorang muslim kepada Allah SWT.

Melalui kunjungan ke wisata religi secara tidak sadar hati dan pikiran bisa merasa lebih tentram, sebab umumnya suasana di tempat suci bisa membawa energi positif.

Salah satu tempat suci di Pasuruan yang membawa energi positif dan nyaman bila dikunjungi adalah Masjid Cheng Hoo.

Masjid Cheng Hoo dibangun dengan nuansa merah, kuning, dan hijau, dengan kombinasi ornamen antara budaya Cina dan Jawa.

Masih banyak keunikan Masjid Cheng Hoo dan rekomendasi wisata religi Pasuruan lainnya, oleh karena itu bagi masyarakat yang berlibur ke Pasuruan wajib mengunjungi tempat-tempat tersebut.

 Rekomendasi wisata religi Pasuruan
Rekomendasi wisata religi Pasuruan cocok dikunjungi bersama keluarga saat Ramadhan dan lebaran (Foto: Unsplash/Patrick Boucher)

7 Rekomendasi Wisata Religi Pasuruan untuk Ramadhan dan Lebaran

1.    Masjid Cheng Hoo

Rekomendasi wisata religi Pasuruan pertama yakni Masjid Cheng Hoo, sempat diinformasikan sebelumnya bahwa masjid ini mengangkat dua budaya yakni Cina dan Jawa, sehingga ornamen dan ukirannya juga cukup unik.

Arsitektur Masjid Cheng Hoo dominan dengan ciri budaya Cina yang menyerupai klenteng, tetapi juga terdapat kaligrafi lafaz Allah dan kalimat tauhid di dinding masjid.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Peringati Hardiknas, Disdikpora Bantul Gelar Bantul School Expo 2024 di Lapangan Parkir Timur ...

Peringati Hardiknas, Disdikpora Bantul Gelar Bantul School Expo 2024 di Lapangan Parkir Timur ...

Jumat, 03 Mei 2024 16:48 WIB
Wujud Syukur Panen Melimpah, Warga Giring Gelar Upacara Babad Dalan

Wujud Syukur Panen Melimpah, Warga Giring Gelar Upacara Babad Dalan

Jumat, 03 Mei 2024 16:38 WIB
Kemenangan RBL vs Aura MPL ID S13 Naikkan Posisi Tim Banteng Geser RRQ ...

Kemenangan RBL vs Aura MPL ID S13 Naikkan Posisi Tim Banteng Geser RRQ ...

Jumat, 03 Mei 2024 16:28 WIB
Hasil Pertandingan RBL vs Aura MPL ID S13, Vincett Bawa Tim Banteng Curi ...

Hasil Pertandingan RBL vs Aura MPL ID S13, Vincett Bawa Tim Banteng Curi ...

Jumat, 03 Mei 2024 16:22 WIB
Unit Baru Damkar Karangmojo Beroperasi, Pemerintah Tambah Armada dan Petugas Lapangan

Unit Baru Damkar Karangmojo Beroperasi, Pemerintah Tambah Armada dan Petugas Lapangan

Jumat, 03 Mei 2024 16:09 WIB
20 Event di Jogja Mei 2024 : Ada Festival Kuliner, Musik, hingga Olahraga

20 Event di Jogja Mei 2024 : Ada Festival Kuliner, Musik, hingga Olahraga

Jumat, 03 Mei 2024 15:45 WIB
Jadwal MPL ID S13 Week 7 Hari Pertama, Perebutan Playoff dan Juara Reguler ...

Jadwal MPL ID S13 Week 7 Hari Pertama, Perebutan Playoff dan Juara Reguler ...

Jumat, 03 Mei 2024 14:46 WIB
Jogja Terasa Panas Saat Malam Hari, Ternyata ini Penyebabnya

Jogja Terasa Panas Saat Malam Hari, Ternyata ini Penyebabnya

Jumat, 03 Mei 2024 14:44 WIB
Bawaslu Bantul Buka Rekrutmen Panwaslucam, Segini Gajinya

Bawaslu Bantul Buka Rekrutmen Panwaslucam, Segini Gajinya

Jumat, 03 Mei 2024 13:11 WIB
Banyak Jalan Rusak, Pemkab Gunungkidul Kembali Ajukan Perbaikan ke Pusat

Banyak Jalan Rusak, Pemkab Gunungkidul Kembali Ajukan Perbaikan ke Pusat

Jumat, 03 Mei 2024 12:17 WIB