Gaya Hidup

Review Film Barbie 2023 yang Tayang di Bioskop Mulai 19 Juli 2023, Benarkah Beda dari yang Diperkirakan?

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Review Film Barbie 2023
Cek review film Barbie 2023 berikut untuk tahu apakah berbeda dari yang dibayangkan atau tidak. (Foto: YouTube/ Rotten Tomatoes Trailers)

HARIANE - Bagi yang belum menonton film Barbie di bioskop, review film Barbie 2023 dapat membantu untuk memutuskan akan menyaksikannya atau tidak.

Pada ulasan film Barbie 2023 berikut akan dijelaskan mengenai rating-nya yang didapatkan dari dua sumber yang berbeda.

Namun, sebelum menuju ulasan film Barbie 2023 beserta rating-nya, cek dahulu mengenai alur ceritanya.

Alur Film Barbie 2023

Review Film Barbie 2023
Sebelum mengecek review film Barbie 2023, ketahui dahulu alur dan
informasi tentang filmnya. (Foto: YouTube/ Rotten Tomatoes Trailers)

Dihimpun dari laman CGV, film Barbie 2023 ini dibintangi oleh bintang Hollywood ternama seperti Margot Robbie dan Ryan Gosling.

Tak hanya itu saja, di film ini juga ada penyanyi terkenal asal Inggris, yakni Dua Lipa.

Film yang disutradai oleh Greta Gerwig ini diberi rating sensor untuk usia 13 ke atas.

Film bergenre komedi yang berdurasi 114 menit ini menceritakan tentang Barbie yang menjalani kehidupan sempurna di Barbie Land.

Akan tetapi, akhirnya ada sebuah krisis eksistensi yang membuat Barbie (Margot Robbie) dan Ken (Ryan Gosling) berpetualang di dunia nyata.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 April 2025
Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Kamis, 03 April 2025
18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

Kamis, 03 April 2025
Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025
Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Rabu, 02 April 2025
Mantap! Ini 6 Makanan Khas Palembang yang Disajikan saat Lebaran Idul Fitri

Mantap! Ini 6 Makanan Khas Palembang yang Disajikan saat Lebaran Idul Fitri

Rabu, 02 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Rabu, 02 April 2025
Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Rabu, 02 April 2025