Nasional

Rincian Persiapan KTT ASEAN 2023 di Labuan Bajo, Mulai Media Center hingga Kesehatan

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
persiapan KTT ASEAN 2023 di Labuan Bajo
Persiapan KTT ASEAN 2023 di Labuan Bajo mencapai 90 persen. (Foto: Unsplash/Fifani Cahyadi)

HARIANE – Persiapan KTT ASEAN 2023 di Labuan Bajo dipastikan Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg)  telah mencapai 90 persen, sementara sisanya akan dituntaskan pada 7 Mei 2023 jelang pelaksanaannya.

KTT ke-42 ASEAN 2023 sendiri dilaksanakan pada 9-11 Mei 2023 di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur. Sementara kini persiapannya hampir menyeluruh mulai media center, keamanan, hingga kesehatan.

Sebagai informasi, Indonesia melalui Kemenkes memprioritaskan protokol kesehatan dalam pelaksanaan KTT ASEAN 2023 Indonesia.

Diwartakan laman Kominfo, Indonesia menaruh dua prioritas yang perlu diperhatikan yakni protokol kesehatan Covid-19 dan fasilitas kesehatan.

Dua hal yang kita prioritaskan di dalam persiapan KTT di Labuan Bajo, pertama adalah protokol kesehatan COVID-19. Kedua fasilitas kesehatan,” ujar Wakil Menteri Kesehatan, Dante S. Harbuwono dalam Dialog Forum Merdeka Barat 9 (FMB9) berjudul “Kesiapan KTT ASEAN 2023”, pada Jumat, 5 Mei 2023.

Selain segi kesehatan dalam Dialog Forum Merdeka Barat 9 juga menyampaikan informasi kesiapan KTT ASEAN 2023 dari bidang yang lain.

persiapan KTT ASEAN 2023 di Labuan Bajo
Kesehatan menjadi prioritas di KTT ASEAN 2023. (Foto: Kominfo)

Rincian persiapan KTT ASEAN 2023 di Labuan Bajo

Melansir akun Instagram Kemensetneg RI, berikut rincian persiapan KTT ASEAN 2023 di Labuan Bajo meliputi media center, infrastruktur kesehatan, keamanan, kontribusi ekonomi.

1. Persiapan media center

- Sekitar 300 awak media akan hadir.

- Tersedia box station, lalu studio mini yang dapat dipesan terlebih dahulu.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Sabtu, 26 April 2025
Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Sabtu, 26 April 2025
Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Sabtu, 26 April 2025
4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

Sabtu, 26 April 2025
Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Sabtu, 26 April 2025
Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Sabtu, 26 April 2025
Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025