Berita , Nasional

Rocky Gerung Soal Debat Capres Cawapres 2024 : Gibran Bisa Menang Lawan Mahfud MD

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Rocky Gerung Soal Debat Capres Cawapres 2024 : Gibran Bisa Menang Lawan Mahfud MD
Statement Rocky Gerung soal Debat Capres Cawapres 2024 yang digelar KPU pada 12 Desember 2023. (Foto: Instgram/terang_media)

“Sebetulnya orang nggak nunggu Prabowo, Anies, Ganjar karena orang udah tau karakter masing-masing,” imbuh Rocky.

Ia kemudian menambahkan yang paling menarik dan paling ditunggu dari debat ini adalah Mahfud MD dan Gibran.

“Yang orang ingin lihat kalau Mahfud debat dengan Gibran. Dari lima sesi debat itu yang paling menarik adalah Mahfud ketemu Gibran,” lanjutnya.

Menurut Rocky, Mahfud memiliki beban psikologi jika bertemu dengan lawan politiknya yaitu Gibran yang notabene anak dari Presiden Jokowi.

“Jadi yang bermasalah sebenarnya adalah Mahfud MD nanti, dia mau ngomong apa coba,” imbuhnya.

Rocky Gerung juga berpendapat, bisa saja Gibran menang debat dari Mahfud MD meski sepak terjang keduanya di kancah politik berbeda.

“Gibran bisa memenangkan perdebatan dengan Mahfud,” pungkas Rocky.

Demikian tanggapan Rocky Gerung soal debat Capres Cawapres 2024 yang menurutnya lebih menarik saat Mahfud MD menghadapi Gibran Rakabuming Raka. ****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kembali Bertemu Brasil di Semifinal VNL 2025, Mampukah Jepang Membalas Kekalahan di Babak ...

Kembali Bertemu Brasil di Semifinal VNL 2025, Mampukah Jepang Membalas Kekalahan di Babak ...

Jumat, 25 Juli 2025
Ada Dugaan Korupsi, Kantor Diskominfo Kabupaten Sleman Digeledah Kejaksaan Tinggi DIY

Ada Dugaan Korupsi, Kantor Diskominfo Kabupaten Sleman Digeledah Kejaksaan Tinggi DIY

Jumat, 25 Juli 2025
Ditinggal ke Bantul, Laptop Milik Penghuni Kost di Gunungkidul Digasak Pencuri

Ditinggal ke Bantul, Laptop Milik Penghuni Kost di Gunungkidul Digasak Pencuri

Jumat, 25 Juli 2025
Hadapi Ancaman Bencana Hidrometeorologi, Pemkab Gunungidul Siagakan Ratusan Personil Gabungan

Hadapi Ancaman Bencana Hidrometeorologi, Pemkab Gunungidul Siagakan Ratusan Personil Gabungan

Jumat, 25 Juli 2025
‎Miss Bantul 2025 Kembali Digelar, 15 Talenta Muda Siap Beradu Bakat

‎Miss Bantul 2025 Kembali Digelar, 15 Talenta Muda Siap Beradu Bakat

Jumat, 25 Juli 2025
Jadwal KRL Bogor Jakarta 25-31 Juli 2025, Jam Berangkat Terakhir Pukul 23.10 WIB

Jadwal KRL Bogor Jakarta 25-31 Juli 2025, Jam Berangkat Terakhir Pukul 23.10 WIB

Jumat, 25 Juli 2025
Diduga Pengaruh Alkohol, Remaja Bonceng Tiga Kecelakaan di Surabaya, Satu Tewas

Diduga Pengaruh Alkohol, Remaja Bonceng Tiga Kecelakaan di Surabaya, Satu Tewas

Jumat, 25 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 25 Juli 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 25 Juli 2025, Naik atau Turun?

Jumat, 25 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 25 Juli 2025 Berapa? Cek Dulu Sebelum ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 25 Juli 2025 Berapa? Cek Dulu Sebelum ...

Jumat, 25 Juli 2025
Seorang Pria Ditemukan Tewas Tertabrak Kereta, Tim Gabungan Surabaya Segera Lakukan Evakuasi

Seorang Pria Ditemukan Tewas Tertabrak Kereta, Tim Gabungan Surabaya Segera Lakukan Evakuasi

Jumat, 25 Juli 2025