Gaya Hidup

Rocky Resmi Keluar dari ASTRO dan Fantagio, Karena Rumor Kencan?

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
rocky resmi keluar dari astro
Rocky resmi keluar dari ASTRO dan Fantagio, ini penyebabnya. (Foto: Instagram/p_rocky)

HARIANE - Rocky resmi keluar dari ASTRO dan Fantagio pada 28 Februari 2023.

Berita ini sukses mengundang berbagai komentar dari para netizen dan penggemar.

Komentar dukungan hingga pertanyaan terhadap idol ini terus mengalir di sosial media.

Selain masa kontrak yang telah usai, netizen masih mempertanyakan alasan sebenarnya idol ini memutuskan hengkang dari grup dan juga agensi.

Rocky Rasmi Keluar dari ASTRO, Apa Alasannya?

Tepatnya pada Selasa, 28 Februari 2023, fantagio selaku agensi yang menaungi salah satu grup Kpop populer, ASTRO, menyatakan salah satu anggota dari grup tidak memperpanjang kontrak.

Rocky resmi keluar dari ASTRO setelah aktif bersama grup tersebut selama tujuh tahun terakhir sejak melangsungkan debut pada 2016 silam.

Sebelumnya, idol ini dirumorkan telah menghentikan aktivitas hiburannya sejak November 2022 lalu.

Seperti diwartakan Allkpop, Fantagio merilis pernyataan resmi mengenai salah satu idol asuhannya yang memutuskan untuk tidak meneruskan kontrak.

"Setelah percakapan mendalam dengan Rocky, yang telah bersama kami selama tujuh tahun terakhir bersama ASTRO, kami memutuskan untuk mengakhiri aktivitasnya sebagai anggota ASTRO." ungkap Fantagio.

Rocky juga mengungkapkan kepergiannya dari grup dengan menulis sebuah surat untuk para penggemar.

Idol tersebut mengungkapkan permintaan maaf karena tidak bisa menyampaikan kabar baik.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Sekretariat DPRD DIY Teguhkan Komitmen Wujudkan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi

Sekretariat DPRD DIY Teguhkan Komitmen Wujudkan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi

Sabtu, 22 Februari 2025 15:47 WIB
Kepala Daerah Absen di Retreat Akmil Magelang, Wamendagri: Masih Ada Kesempatan

Kepala Daerah Absen di Retreat Akmil Magelang, Wamendagri: Masih Ada Kesempatan

Sabtu, 22 Februari 2025 15:37 WIB
Prakiraan Cuaca Minggu 23 Februari 2025, Masih Banyak Wilayah yang Diguyur Hujan Lebat

Prakiraan Cuaca Minggu 23 Februari 2025, Masih Banyak Wilayah yang Diguyur Hujan Lebat

Sabtu, 22 Februari 2025 15:14 WIB
Miris Banget! Warga Jarah Kasur Tercecer Akibat Kecelakaan di Tol Cipularang KM 91

Miris Banget! Warga Jarah Kasur Tercecer Akibat Kecelakaan di Tol Cipularang KM 91

Sabtu, 22 Februari 2025 14:47 WIB
Kecelakaan di Lenteng Agung Jaksel Hari ini, 2 Motor Remuk Parah

Kecelakaan di Lenteng Agung Jaksel Hari ini, 2 Motor Remuk Parah

Sabtu, 22 Februari 2025 12:31 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Turun Lagi, cek Sebelum ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Turun Lagi, cek Sebelum ...

Sabtu, 22 Februari 2025 11:21 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Naik, Cek Harga Emas ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Naik, Cek Harga Emas ...

Sabtu, 22 Februari 2025 10:20 WIB
Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Jumat, 21 Februari 2025 23:10 WIB
Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Jumat, 21 Februari 2025 22:23 WIB
Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Jumat, 21 Februari 2025 19:10 WIB