Gaya Hidup

Rocky Resmi Keluar dari ASTRO dan Fantagio, Karena Rumor Kencan?

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
rocky resmi keluar dari astro
Rocky resmi keluar dari ASTRO dan Fantagio, ini penyebabnya. (Foto: Instagram/p_rocky)

HARIANE - Rocky resmi keluar dari ASTRO dan Fantagio pada 28 Februari 2023.

Berita ini sukses mengundang berbagai komentar dari para netizen dan penggemar.

Komentar dukungan hingga pertanyaan terhadap idol ini terus mengalir di sosial media.

Selain masa kontrak yang telah usai, netizen masih mempertanyakan alasan sebenarnya idol ini memutuskan hengkang dari grup dan juga agensi.

Rocky Rasmi Keluar dari ASTRO, Apa Alasannya?

Tepatnya pada Selasa, 28 Februari 2023, fantagio selaku agensi yang menaungi salah satu grup Kpop populer, ASTRO, menyatakan salah satu anggota dari grup tidak memperpanjang kontrak.

Rocky resmi keluar dari ASTRO setelah aktif bersama grup tersebut selama tujuh tahun terakhir sejak melangsungkan debut pada 2016 silam.

Sebelumnya, idol ini dirumorkan telah menghentikan aktivitas hiburannya sejak November 2022 lalu.

Seperti diwartakan Allkpop, Fantagio merilis pernyataan resmi mengenai salah satu idol asuhannya yang memutuskan untuk tidak meneruskan kontrak.

"Setelah percakapan mendalam dengan Rocky, yang telah bersama kami selama tujuh tahun terakhir bersama ASTRO, kami memutuskan untuk mengakhiri aktivitasnya sebagai anggota ASTRO." ungkap Fantagio.

Rocky juga mengungkapkan kepergiannya dari grup dengan menulis sebuah surat untuk para penggemar.

Idol tersebut mengungkapkan permintaan maaf karena tidak bisa menyampaikan kabar baik.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Terpilih Lagi! Begini Profil Ketua Umum Tidar 2025-2030, Rahayu Saraswati D. Djojohadikusumo

Terpilih Lagi! Begini Profil Ketua Umum Tidar 2025-2030, Rahayu Saraswati D. Djojohadikusumo

Sabtu, 17 Mei 2025
Nekat Langgar 6 Larangan di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi ini, Siap-siap Didenda ...

Nekat Langgar 6 Larangan di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi ini, Siap-siap Didenda ...

Sabtu, 17 Mei 2025
Pakai Visa Kerja untuk Haji, 117 WNI Ditangkap dan Dipulangkan dari Arab Saudi

Pakai Visa Kerja untuk Haji, 117 WNI Ditangkap dan Dipulangkan dari Arab Saudi

Sabtu, 17 Mei 2025
Bamuskal Bantul Torehkan Sejarah, Gelar Apel Akbar Pertama di Indonesia dengan Pesan Kolaborasi

Bamuskal Bantul Torehkan Sejarah, Gelar Apel Akbar Pertama di Indonesia dengan Pesan Kolaborasi

Sabtu, 17 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 17 Mei 2025 Turun Rp 20.000 per ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 17 Mei 2025 Turun Rp 20.000 per ...

Sabtu, 17 Mei 2025
Daftar Jemaah Haji Berangkat 18 Mei 2025 : Jadwal dan Kloter

Daftar Jemaah Haji Berangkat 18 Mei 2025 : Jadwal dan Kloter

Sabtu, 17 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 17 Mei 2025 Naik atau Turun Lagi? ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 17 Mei 2025 Naik atau Turun Lagi? ...

Sabtu, 17 Mei 2025
Dari Emping Hingga Mangrove: Bantul Pamerkan Potensi Wisata Lewat Njlajah Milankori

Dari Emping Hingga Mangrove: Bantul Pamerkan Potensi Wisata Lewat Njlajah Milankori

Sabtu, 17 Mei 2025
Modal PNM Mekaar Merajut Benang-benang Harapan Supartini dan Komunitas Perempuan Difabel di Bantul

Modal PNM Mekaar Merajut Benang-benang Harapan Supartini dan Komunitas Perempuan Difabel di Bantul

Jumat, 16 Mei 2025
12 Kalurahan di Gunungkidul Sudah Mendirikan Koperasi Merah Putih, Mana Saja?

12 Kalurahan di Gunungkidul Sudah Mendirikan Koperasi Merah Putih, Mana Saja?

Jumat, 16 Mei 2025