Berita , Nasional

Survei Indikator Terbaru: Tak Hanya Gen Z, Prabowo - Gibran Kuasai Semua Kategori Usia

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Survei Indikator Terbaru: Tak Hanya Gen Z, Prabowo - Gibran Kuasai Semua Kategori Usia
Survei indikator terbaru tunjukkan Prabowo Subianto unggul di semua kalangan generasi. (Foto: Instagram/prabowo)

Keunggulan paling besar didapatkan dari etnis Bugis dan Sunda dengan perolehan suara sebanyak masing-masing 60,5% dan 56,6%. 

Di luar itu pasangan dengan partai koalisi terbanyak ini juga unggul di kalangan etnis Jawa, Batak, Madura, Melayu, dan etnis lainnya. 

Sementara Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar menang cukup telak di kalangan etnis Betawi  dan Minang. 

Pemilih yang beragama Islam, baik tergabung dengan organisasi seperti NU dan Muhammadiyah, maupun yang tidak tergabung atau terafiliasi dengan organisasi agama manapun memilih Prabowo Subianto sebagai Presiden 2024. 

Anies dan Cak Imin lebih unggul di kalangan simpatisan Muhammadiyah ketimbang Ganjar dan Mahfud MD, namun kalah dari pasangan tersebut di kalangan NU. 

Sementara itu pasangan Anies dan Cak Imin jika dilihat dari segi demografi unggul di Aceh, Riau, Banten, dan DKI Jakarta.

Sementara Ganjar dan Mahfud MD masih kuat di Jawa Tengah dan DIY serta Bali. 

Sedangkan survei indikator terbaru menunjukkan kantong suara terbesar pasangan Prabowo dan Gibran ada di Sumatra Selatan dan Lampung. ****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal SIM Keliling Bogor November 2024, Cek Lokasi yang Tersedia

Jadwal SIM Keliling Bogor November 2024, Cek Lokasi yang Tersedia

Senin, 25 November 2024 11:52 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 25 November 2024 Naik Lagi? Berikut Informasi ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 25 November 2024 Naik Lagi? Berikut Informasi ...

Senin, 25 November 2024 09:35 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Senin 25 November 2024 Turun Tipis, Berikut Info ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 25 November 2024 Turun Tipis, Berikut Info ...

Senin, 25 November 2024 09:23 WIB
Arab Saudi Tetapkan Kebijakan Baru Pelaksanaan Haji 2025, Apa Saja?

Arab Saudi Tetapkan Kebijakan Baru Pelaksanaan Haji 2025, Apa Saja?

Senin, 25 November 2024 08:08 WIB
Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB