Berita , Jabodetabek

Syarat Masuk Monas Terbaru Pasca Ditutup Karena Pandemi, Apakah Harus Sudah Vaksin?

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Syarat Masuk Monas Terbaru Pasca Ditutup Karena Pandemi, Apakah Harus Sudah Vaksin?
Syarat Masuk Monas Terbaru Pasca Ditutup Karena Pandemi, Apakah Harus Sudah Vaksin?
HARIANE – Syarat masuk Monas terbaru berikut ini wajib diketahui oleh masyarakat yang hendak berkunjung ke Monumen Nasional DKI Jakarta.
Syarat masuk Monas terbaru ini merupakan hal-hal yang harus dipatuhi oleh pengunjung, yang berkaitan dengan protokol kesehatan dan keamanan penularan Covid-19.
Syarat masuk Monas terbaru ditetapkan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta karena meski pembatasan aktivitas masyarakat sudah dilonggarkan, resiko penularan Covid-19 masih ada, terlebih dengan adanya varian-varian baru.
Monumen Nasional yang jadi ikonnya ibukota Republik Indonesia ini sempat ditutup karena pandemi, dan kini sudah dibuka kembali untuk umum meski dengan batasan tertentu.
BACA JUGA : Rich Brian Tampil di Coachella 2022 dengan Latar Belakang Tugu Monas, Netizen: Bangga Banget

Syarat Masuk Monas Terbaru yang Kembali Dibuka, Disambut Gembira oleh Warga Jakarta

Seiring dengan menurunnya jumlah pasien Covid-19 dan jumlah vaksin yang terus ditingkatkan di Indonesia, DKI Jakarta pun mulai mengaktifkan kembali pusat kegiatan masyarakat yang sebelumnya ditutup.
Misalnya, pagelaran Jakarta Fair Kemayoran 2022 yang tengah menjadi festival pasar malam dan musik terbesar di Asia Tenggara.
Selain itu baru-baru ini, Pemprov DKI Jakarta juga mengumumkan mengaktifkan kembali pertunjukan air mancur menari di Taman Lapangan Banteng yang sudah dua tahun tidak beroperasi.
Lalu, apakah Monas buka hari ini?
Melalui akun Instagram Pemprov DKI Jakarta, Monumen Nasional (Monas) sudah dibuka kembali untuk umum mulai Sabtu, 18 Juni 2022 yang disebut sebagai masa uji coba.
BACA JUGA : Jadwal dan Harga Tiket Konser Jakarta Fair 2022, Ada Ardhito Pramono, Feel Koplo, Hingga SLANK
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025