Gaya Hidup , Teknologi , Pilihan Editor , Headline

Tagihan Listrik Membengkak? Berikut 10 Cara Hemat Penggunaan Listrik

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Tagihan Listrik Membengkak? Berikut 10 Cara Hemat Penggunaan Listrik
dibutuhkan cara bijak untuk bisa hemat listrik agar tagihan tidak membengkak (Foto: pexels/Saya Kimura)
HARIANE – Tagihan listrik membengkak menjadi permasalahan yang paling banyak dihadapi setiap rumah tangga. Sebab, hampir semua perlatan rumah tangga saat ini bergantung pada penggunaan listrik.
Tagihan listrik membengkak semakin terasa memberatkan di beberapa waktu belakangan karena sudah tiga tahun semenjak pandemi Covid-19 banyak kegiatan yang dilakukan di dalam rumah, seperti bekerja dan sekolah, sehingga penggunaan listrik terus meningkat dan mengakibatkan membengkaknya tagihan listrik.
Tagihan listrik membengkak sebenarnya bisa diatasi dengan menerapkan beberapa cara menghemat penggunaan listrik. Selain dapat mengurangi biaya tagihan listrik setiap bulan, hemat listrik juga dapat membantu menyelamatkan bumi dan menjaga keberlangsungan kehidupan di masa depan.
BACA JUGA : 5 Rekomendasi Hp Murah Untuk Para Gamers

Berikut merupakan cara yang dapat dilakukan untuk hemat listrik di rumah agar tagihan listrik tidak membengkak:

1. Matikan lampu di siang hari atau saat tidak dibutuhkan
Cara paling mudah dalam menghemat penggunaan listrik adalah dengan mematikan lampu pada saat siang hari atau ketika tidak dibutuhkan.
Anda dapat memanfaatkan sinar matahari pada siang hari sebagai sumber penerangan. Begitu pula saat hendak keluar ruangan, jangan lupa untuk mematikan lampu di dalam ruangan tersebut.
2. Menggunakan lampu LED
Meskipun harga lampu LED cenderung lebih mahal daripada lampu biasa, tetapi lampu ini memiliki banyak keunggulan.
Lampu LED menghabiskan listrik lebih rendah daya jika dibandingkan dengan jenis lampu biasa. Selain hemat daya, lampu LED mampu bertahan lebih dari tujuh tahun sehingga Anda tidak perlu sering mengganti lampu.
3. Matikan alat elektronik saat tidak digunakan
Mematikan semua alat elektronik yang sudah tidak digunakan di rumah merupakan cara yang sangat ampuh untuk menghemat listrik dan mengurangi tagihan listrik secara signifikan.
Tags
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Rabu, 23 April 2025
Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Selasa, 22 April 2025
Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Selasa, 22 April 2025
Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Selasa, 22 April 2025
Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Selasa, 22 April 2025
Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Selasa, 22 April 2025
Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Selasa, 22 April 2025
Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Kecelakan di Tambak Osowilangun Surabaya, Sopir Tewas Ditabrak Truk Trailer

Selasa, 22 April 2025
Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Penetapan Hari Keris Nasional 19 April Ditentang, Begini Alasannya

Selasa, 22 April 2025
Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Mantap! Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 April 2025 Tembus Rp 2 ...

Selasa, 22 April 2025