Budaya

Tata Cara Membayar Fidyah, Lengkap dengan Jumlah, Alokasinya, dan Waktu Pelaksanaannya

profile picture Eni Damayanti
Eni Damayanti
tata cara membayar fidyah
Tata cara membayar fidyah harus diketahui agar dapat melaksanakannya dengan benar. (Ilustrasi: Freepik/freepik)

4. Dilaksanakan Tepat Waktu

Fidyah untuk orang mati bisa dilakukan kapan saja. Sedangkan fidyah puasa bagi orang sakit keras, tua renta, dan ibu hamil/menyusui bisa diberikan setelah subuh untuk setiap hari puasa yang ditinggalkan, setelah terbenamnya matahari di malam harinya, dan lebih utama di permulaan malam. 

Fidyah pada golongan kedua boleh juga diakhirkan di hari berikutnya atau bahkan di luar bulan Ramadhan.  

Pembayaran fidyah juga tidak sah jika dilakukan sebelum memasuki waktu Maghrib untuk setiap hari puasa.  

Dengan kata lain, waktu pelaksanaan fidyah minimal sesudah memasuki malam hari (terbenamnya matahari) untuk setiap hari puasa.

Nah, itulah tata cara membayar fidyah yang harus dibayarkan oleh orang yang meninggalkan puasa di bulan Ramadhan.**** 

Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB