Berita , Jabodetabek

Tawuran Remaja di Rel Kereta Tanjung Priok Jakarta Utara, Terjadi saat KRL Melintas

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Tawuran Remaja di Rel Kereta Tanjung Priok Jakarta Utara, Terjadi saat KRL Melintas, tawuran di tanjung priok
Terjadi aksi tawuran remaja di rel kereta Tanjung Priok Jakut hari ini 26 Juli 2023. (Instagram/jakut.info)

HARIANE – Aksi tawuran remaja di rel kereta Tanjung Priok Jakarta Utara terjadi pada hari ini Rabu, 26 Juli 2023 sore.

Tawuran di Tanjung Priok yang melibatkan dua kelompok remaja tersebut bahkan sempat menjadi tontonan warga sekitar.

Mirisnya lagi, tawuran di Tanjung Priok Jakut yang melibatkan puluhan remaja itu terjadi saat kereta hendak melintasi wilayah tersebut.

Kronologi Tawuran Remaja di Rel Kereta Tanjung Priok Jakarta Utara

Berdasarkan unggahan akun Instagram @jakut.info, video aksi tawuran remaja di rel kereta Tanjung Priok Jakarta Utara diambil oleh salah satu warga yang kebetulan tak jauh dari lokasi.

Berdasarkan video tersebut, terlihat puluhan remaja adu mulut dengan remaja lainnya yang berada di ujung rel lainnya.

Beberapa dari mereka kemudian berlari menuju kelompok remaja lain yang diduga menjadi lawan mereka dalam aksi tersebut.

Sejumlah warga yang kebetulan berada di lokasi terlihat turut menyaksikan aksi anarkis remaja laki-laki tersebut.

tawuran remaja di rel kereta Tanjung Priok
Puluhan remaja terlibat tawuran di Tanjung Priok Jakut. (Instagram/jakut.info)

Tak jauh lokasi tawuran, terlihat KRL Commuter Line Tanjung Priok berhenti lantaran lintasan relnya dipenuhi remaja yang saling adu cekcok.

Kereta sampe berhenti gara-gara tawuran,” suara wanita yang mengambil rekaman video tersebut.

Karena tawuran tak kunjung mereda, akhirnya aparat kepolisian terpaksa membubarkan mereka dengan cara menembakkan gas air mata.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kejagung Ungkap Peran 9 Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi PT Pertamina

Kejagung Ungkap Peran 9 Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi PT Pertamina

Sabtu, 12 Juli 2025
Suhu Dingin Musim Bediding di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Suhu Dingin Musim Bediding di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Sabtu, 12 Juli 2025
Kecelakaan di Temon, Satu Orang Meninggal Dunia

Kecelakaan di Temon, Satu Orang Meninggal Dunia

Sabtu, 12 Juli 2025
Mayu Ishikawa dan Yoshino Sato Tampil Cemerlang, Jepang Gebuk Polandia 3-1 di VNL ...

Mayu Ishikawa dan Yoshino Sato Tampil Cemerlang, Jepang Gebuk Polandia 3-1 di VNL ...

Sabtu, 12 Juli 2025
Riza Chalid Masih di Singapura, Ini Peran MRC dalam Kasus Dugaan Korupsi PT ...

Riza Chalid Masih di Singapura, Ini Peran MRC dalam Kasus Dugaan Korupsi PT ...

Sabtu, 12 Juli 2025
Kecelakaan di Secang Magelang Hari ini, Libatkan 2 Bus dan 1 Mobil

Kecelakaan di Secang Magelang Hari ini, Libatkan 2 Bus dan 1 Mobil

Sabtu, 12 Juli 2025
Puluhan SMP Swasta Tak Dapat Siswa, Begini Kebijakan yang Diterapkan Disdik Gunungkidul

Puluhan SMP Swasta Tak Dapat Siswa, Begini Kebijakan yang Diterapkan Disdik Gunungkidul

Sabtu, 12 Juli 2025
Tanggapan Bupati Gunungkidul Atas Penipuan yang Mencatut Namanya

Tanggapan Bupati Gunungkidul Atas Penipuan yang Mencatut Namanya

Sabtu, 12 Juli 2025
Lama Tak Ada Kabar, Ridwan Kamil Terekam Protes Pesawat Delay

Lama Tak Ada Kabar, Ridwan Kamil Terekam Protes Pesawat Delay

Sabtu, 12 Juli 2025
Klarifikasi Polres Depok Soal Kasus Curanmor di Rental PS Arafah : Pelaku Bukan ...

Klarifikasi Polres Depok Soal Kasus Curanmor di Rental PS Arafah : Pelaku Bukan ...

Sabtu, 12 Juli 2025