Artikel

Saat Terjebak Banjir di Korea, Seorang Pria Tetangkap Kamera Sedang Selfie di Atas Mobil , Netizen Khawatirkan Kondisinya

profile picture Wening Anggit Mahestri
Wening Anggit Mahestri
Saat Terjebak Banjir di Korea, Seorang Pria Tetangkap Kamera Sedang Selfie di Atas Mobil , Netizen Khawatirkan Kondisinya
Saat Terjebak Banjir di Korea, Seorang Pria Tetangkap Kamera Sedang Selfie di Atas Mobil , Netizen Khawatirkan Kondisinya
HARIANE – Saat ini banjir di Korea sedang ramai dibicarakan di social media.
Bahkan banjir di Korea telah berada di trending topic Twitter teratas.
Banyak netizen korea yang membagikan momen banjir di Korea di social media.
BACA JUGA : 1 Korban Banjir Bandang Sungai Kacangan Purbalingga Ditemukan, Tim SAR Upayakan Pencarian Korban Lainnya
Salah satunya adalah momen seorang pria yang sedang selfie diatas mobil saat dirinya terjebak banjir.

Dikutip dari akun Twitter @kalopsia25, dirinya membagikan 3 foto seorang pria yang sedang selfie diatas mobil saat banjir di Korea.

Pria ini terjebak banjir di Seoul dan dia melakukan selfie?” tulis akun Twitter @kalopsia25.
Pada foto pertama, terlihat seorang pria sedang duduk bersandar di atas kaca mobil. Begitupun dengan foto kedua yang menampilkan gambar yang sama namun dari sudut pengambilan foto yang berbeda.
Banjir di Korea
Foto pertama yang diunggah.
Banjir di Korea
Foto kedua yang diunggah.
Di foto ketiga, memperlihatkan hasil foto dari pria yang terjebak banjir. Dirinya mengambil foto kedua kakinya yang sedang berdiri diatas mobil dan memperlihatkan banjir yang menenggelamkan setengah dari mobilnya.
banjir di Korea
Foto ketiga yang diunggah.
Unggahan tersebut telah dikomentari sebanyak 94 komentar, 4.133 retweet dan 18.800 like.
Setelah ditelusuri, ternyata pria tersebut adalah reporter yang sedang melakukan siaran langsung.
Hal tersebut dinyatakan oleh pemilik akun Twitter @kalopsia25.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB