Berita , Headline

Tiga Negara Walk-Out di Pertemuan G20, Ini Komentar Menkeu Sri Mulyani

profile picture Zanida Zulfana Kusnasari
Zanida Zulfana Kusnasari
Tiga Negara Walk-Out di Pertemuan G20, Ini Komentar Menkeu Sri Mulyani
Tiga Negara Walk-Out di Pertemuan G20, Ini Komentar Menkeu Sri Mulyani
HARIANE – Aksi tiga negara walk-out di pertemuan G20 yang dilaksanakan di Washington DC pada Rabu, 20 April 2022.
Diketahui tiga negara walk-out di pertemuan G20 saat delegasi dari Rusia angkat bicara. Tindakan ini dilakukan sebagai bentuk protes atas serangan Rusia ke Ukraina yang dimulai pada 24 Februari lalu.

Tiga negara walk-out di pertemuan G20 tersebut adalah Amerika Serikat, Inggris, dan Kanada.

Perwakilan dari tiga negara tersebut meninggalkan sesi saat delegasi Rusia berbicara pada pertemuan hari itu.
Gubernur Bank of England, Andrew Bailey, dan seorang pejabat senior Departemen Keuangan Inggris, termasuk di antara mereka yang meninggalkan pembicaraan.
BACA JUGA :
Batik Tulis Pamekasan Akan Dipamerkan di KTT G20, Simak Faktanya di Sini
Menteri Keuangan AS Janet Yellen pun sebelumnya telah menyatakan akan absen dalam beberapa sesi G20 di Washington jika Rusia tetap hadir.
Seperti yang diketahui, dalam acara tersebut Wakil Menteri Keuangan Rusia Timur Maksimov menghadiri pertemuan secara langsung, sementara Menteri Keuangan Rusia Anton Siluanov dan gubernur bank sentral Rusia bergabung secara virtual.
Dilansir dari Twitter resmi Menteri Keuangan Inggris Rishi Sunak, ketiga negara itu bersatu dalam mengecam perang Rusia melawan Ukraina dan akan mendorong koordinasi internasional yang lebih kuat untuk menghukum Rusia.
Menanggapi ramainya pemberitaan mengenai aksi tersebut, Menkeu RI Sri Mulyani angkat bicara melalui konferensi pers.
Sri Mulyani menyampaikan bahwa aksi walk out yang dilakukan negara barat tidak mengganggu atau menimbulkan masalah dalam diskusi yang berlangsung.
“Menariknya, meski dalam hal ini ada kecaman keras terkait perang di Ukraina oleh Rusia, namun semua anggota justru mendasari perlunya kita untuk dapat terus menjaga kerja sama G20 dan multilateral,” komentar Sri Mulyani dalam konferensi pers Pertemuan Kedua Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Sentral Presidensi G20 Indonesia, Kamis (21/4/2022).
Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025