Gaya Hidup , Budaya , Pilihan Editor

Inilah 5 Tips Mudah Khatam Al-Quran di Bulan Ramadhan, Agar Mendapatkan Pahala yang Berlipat Ganda

profile picture Admin
Admin
Inilah 5 Tips Mudah Khatam Al-Quran di Bulan Ramadhan, Agar Mendapatkan Pahala yang Berlipat Ganda
Inilah 5 Tips Mudah Khatam Al-Quran di Bulan Ramadhan, Agar Mendapatkan Pahala yang Berlipat Ganda
HARIANE – Tips mudah khatam Al-Quran di bulan Ramadhan sangat berguna bagi muslim yang berkeinginan untuk menamatkan bacaan mushaf Al-Quran di bulan Ramadhan.
Dengan mengetahui tips mudah khatam Al-Quran di bulan Ramadhan, maka akan membuat muslim mampu dengan mudah menamatkan bacaan Al-Qurannya sehingga mendapatkan limpahan keberkahan dan pahala yang berlipat ganda dari Allah SWT.
Tips mudah khatam al-Quran di bulan Ramadhan yang paling penting adalah niat. Tanpa niat, maka keinginan untuk berkhatam Al-Quran hanya menjadi mimpi belaka.
Dilansir dari salah satu video dari kanal Youtube Sahabat Hijrah yang berjudul,” Cara Khatam Al-Qur’an 1-3 Kali di Bulan Ramadhan,” yang diunggah pada tanggal 23 April 2020.

Inilah tips mudah khatam Al-Quran di Bulan Ramadhan.

1. Niat Lurus Karena Allah SWT

Niat adalah salah satu tips penting bagi seorang muslim agar mudah menamatkan atau mengkhatamkan Al-Quran.
Seorang muslim harus memasang niat yang lurus dan kuat untuk berkhatam Al-Quran agar keinginannya dapat terwujud dengan mudah.
Selain niat, perasaan optimis juga harus ditumbuhkan agar keinginan berkhatam Al-Quran dapat direalisasikan dengan ringan dan mudah.
BACA JUGA : 3 Ide Jualan Takjil di Bulan Puasa, Tanpa Minyak dan Dijamin Cuan

2. Sabar

Ketika seorang muslim membaca Al-Quran tak jarang ada sedikit rasa malas yang disebabkan oleh kurangnya kelancaran dalam membaca Al-Quran.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Transaksi Sampai Belasan Juta, Lurah Bantul Sebut Ada 29 Korban Pungli Dukuh Gandekan

Transaksi Sampai Belasan Juta, Lurah Bantul Sebut Ada 29 Korban Pungli Dukuh Gandekan

Rabu, 16 April 2025
Lebih Rendah dari BLT, Gaji Guru Paud di Gunungkidul Akan Ditambah, Ini Nominalnya

Lebih Rendah dari BLT, Gaji Guru Paud di Gunungkidul Akan Ditambah, Ini Nominalnya

Rabu, 16 April 2025
Dukung Program Rumah Bersubsidi Wartawan, Ketua PWI Pusat: Tidak Ada Kaitannya Dengan Independensi ...

Dukung Program Rumah Bersubsidi Wartawan, Ketua PWI Pusat: Tidak Ada Kaitannya Dengan Independensi ...

Rabu, 16 April 2025
Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Tak Ada Timbunan Sampah, Pemkot Yogya Mulai Gulirkan Pengelolaan Sampah Secara Real Time

Rabu, 16 April 2025
Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Uang Palsu Beredar di Pasar, Ini Yang Dilakukan Polisi

Rabu, 16 April 2025
Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Rabu, 16 April 2025
Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Rabu, 16 April 2025
Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Rabu, 16 April 2025
Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Rabu, 16 April 2025
Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Rabu, 16 April 2025