Gaya Hidup , Kesehatan

6 Tips Sehat di Bulan Ramadhan, Hindari Jenis Makanan Ini

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
Tips Sehat di Bulan Ramadhan
Kurma Hidangan Tepat di Bulan Ramadhan. (Ilustrasi: Pexels/khatscassim)

Terlalu banyak mengonsumsi makanan berlemak dan mengandung gula mudah akan membuat tubuh lebih cepat lapar karena lebih cepat diserap oleh tubuh. 

4. Berbuka Dengan yang Manis

Dilansir dari laman Sehat Negeriku Kemenkes Ri, berbuka puasa sebaiknya tidak langsung mengkonsumsi makanan yang berat.

Hal tersebut karena makanan yang dikonsumsi dalam jumlah banyak akan membuat perut kembung, sesak di bagian dada akibat maag dan gerd.

Sebaiknya, berbuka puasa dengan mengkonsumsi kurma seperti sunnah nabi dan minum air putih.

5. Mengkonsumsi 4 Jenis Kelompok Makanan 

Tips puasa agar tidak lemas menurut Kemenkes adalah mengonsumsi empat jenis kelompok makanan.

Empat jenis kelompok makanan tersebut yaitu makanan pokok yang mengandung karbohidrat seperti beras, jagung, roti, ubi.

Kemudian lauk pauk yang mengandung protein seperti kacang-kacangan, tempe, tahu, ikan, ayam, susu. 

Serta sayur dan buah mengandung serat yang baik untuk tubuh.

6. Hindari Makanan Asin

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB