Berita , Jabodetabek
Vaksin Booster Kedua di Jakarta, Berikut Jadwal, Lokasi, dan Ketentuan
Rini Agustin
Vaksin booster kedua di Jakarta serentak dimulai pada 24 Januari 2024. (Foto: freepik.com)
10. Kantor Walikota Jakarta Utara
• Jadwal: 24-27 Januari 2023 pukul 13.00-15.00 WIB • Jenis vaksin: Pfizer dan Zifivax • Pendaftaran: Datang langsung ke tempat11. Mall Of Indonesia (MOI)
• Lokasi: Parkir P1A • Jadwal: Senin-Jumat (sampai 31 Januari) pukul 10.00-12.00 WIB • Jenis vaksin: Pfizer • Pendaftaran: Datang langsung ke tempat12. Pantai Indah Kapuk
• Jadwal: 24 Januari 2023 pukul 08.00-11.00 WIB • Jenis vaksin: Pfizer • Pendaftaran: melalui aplikasi JAKI13. Puskesmas Kecamatan Tambora
• Jadwal: Selasa-Sabtu pukul 08.00-14.00 WIB • Jenis vaksin: Pfizer dan Zifivac • Pendaftaran: melalui aplikasi JAKI atau datang langsung ke tempat14. Puskesmas Kelurahan Roa Malaka
• Jadwal: Selasa-Kamis pukul 08.00-12.00 WIB • Jenis vaksin: Pfizer dan Zifivac • Pendaftaran: Datang langsung ke tempat15. Puskesmas Kecamatan Palmerah
• Jadwal: Senin-Jumat pukul 08.30-12.00 WIB, Sabtu pukul 08.00-11.00 WIB • Jenis vaksin: Pfizer • Pendaftaran: Datang langsung ke tempatBACA JUGA : Layanan Vaksin Booster Dosis Kedua untuk Lansia di Atas 60 Tahun Dimulai, Kemenkes: untuk Perlindungan Tambahan