Berita

Vaksin Ke 4 Covid 19 Mulai Diberikan ke Nakes di Indonesia, Kapan Giliran Masyarakat Umum?

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Vaksin Ke 4 Covid 19 Mulai Diberikan ke Nakes di Indonesia, Kapan Giliran Masyarakat Umum?
Vaksin Ke 4 Covid 19 Mulai Diberikan ke Nakes di Indonesia, Kapan Giliran Masyarakat Umum?
Hal senada juga dipublikasikan oleh Department of Health and Aged Care di Australia yang menyebut bahwa vaksin booster kedua sebaiknya diberikan kepada golongan orang sebagai berikut:
- Berusia di atas 50 tahun
- Berusia di atas 16 tahun dengan kondisi kesehatan yang meningkatkan resiko penyakit berat apabila tertular Covid 19
- Berusia di atas 16 tahun yang menyandang disabilitas dengan penyakit komorbid.

Kapan Masyarakat Umum Bisa Mendapatkan Vaksin ke 4 Covid 19?

vaksin ke 4
Vaksin ke 4 Covid 19 tidak menutup kemungkinan akan diberikan kepada masyarakat umum. (Foto: Pexels/Ryutaro Tsukata)
Hingga saat ini belum ada kejelasan soal giliran masyarakat umum untuk mendapatkan vaksin Covid 19 booster kedua.
Hal tersebut lantaran pada pemberian vaksin ke 4 tahap pertama ini akan difokuskan untuk tenaga kesehatan terlebih dulu yang masuk ke dalam golongan rentan terhadap Covid 19.
Meski demikian, tidak menutup kemungkinan pemberian booster kedua akan diperluas sasarannya termasuk untuk masyarakat umum.
BACA JUGA : Ini Cara Cek Jadwal Vaksin Booster di Kota Depok Secara Online, Makin Mudah Dapat Kuota!
“Sangat memungkinkan adanya perluasan target sasaran mengingat tidak hanya tenaga kesehatan yang berisiko tertular," ujar Prof. Wiku Adisasmito seperti dilansir dari Satgas Penanganan Covid 19.
Belum akan memberikan vaksin ke 4 untuk masyarakat umum, pemerintah saat ini tengah fokus meningkatkan angka pencapaian vaksin Covid 19 booster pertama alias vaksin ke 3 yang disebut meningkat 70% dalam satu bulan terakhir. ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 17 Mei 2024, ULP Kedungwuni Akan Terdampak

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 17 Mei 2024, ULP Kedungwuni Akan Terdampak

Jumat, 17 Mei 2024 08:43 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 17 Mei 2024, Berdampak Terhadap 3 ULP

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 17 Mei 2024, Berdampak Terhadap 3 ULP

Jumat, 17 Mei 2024 08:42 WIB
Viral Aksi Warga Labuhanbatu Kubur Diri, Protes Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Viral Aksi Warga Labuhanbatu Kubur Diri, Protes Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 17 Mei 2024 08:38 WIB
Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 : Saatnya Gemini Berpesta, Leo Merasa Lega

Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 : Saatnya Gemini Berpesta, Leo Merasa Lega

Jumat, 17 Mei 2024 08:09 WIB
Jelang Hari Raya Idul Adha, Pakar Peternakan UGM Berikan Tips Memilih Hewan Kurban

Jelang Hari Raya Idul Adha, Pakar Peternakan UGM Berikan Tips Memilih Hewan Kurban

Jumat, 17 Mei 2024 05:24 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 17-18 Mei 2024, Ada Perubahan Jam Berangkat

Jadwal KRL Bogor Manggarai 17-18 Mei 2024, Ada Perubahan Jam Berangkat

Jumat, 17 Mei 2024 03:25 WIB
Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 17-21 Mei 2024, Cek Jam Berangkat ...

Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 17-21 Mei 2024, Cek Jam Berangkat ...

Jumat, 17 Mei 2024 00:21 WIB
Usai Sita 7 Mobil Mewah, Kejagung Buru Jet Pribadi Harvey Moeis

Usai Sita 7 Mobil Mewah, Kejagung Buru Jet Pribadi Harvey Moeis

Kamis, 16 Mei 2024 21:16 WIB
Pameran The LoksTop 3 Tawarkan Produk Jumputan Hingga Kerajinan Karya 32 UMKM Kota ...

Pameran The LoksTop 3 Tawarkan Produk Jumputan Hingga Kerajinan Karya 32 UMKM Kota ...

Kamis, 16 Mei 2024 21:14 WIB
Junjung Tinggi Warisan Budaya, Disbud Kota Yogya Menggelar "Macapat Rikat Rakit Raket 2024: ...

Junjung Tinggi Warisan Budaya, Disbud Kota Yogya Menggelar "Macapat Rikat Rakit Raket 2024: ...

Kamis, 16 Mei 2024 20:51 WIB