D.I Yogyakarta , Wisata

Wisata Watu Goyang Jogja, Lekat dengan Cerita Legenda Rakyat di Bantul! Cek Harga Tiket, Fasilitas dan Tips Berkunjung

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
Wisata Watu Goyang Jogja
Wisata Watu Goyang Jogja menyajikan keindahan alam dari ketinggian. (Foto: Instagram/@watugoyang)

HARIANE - Wisata Watu Goyang Jogja, salah satu dari banyak destinasi wisata alam di Jogja yang recommended dan wajib dikunjungi saat liburan tiba.

Destinasi wisata alam yang tidak boleh ketinggalan untuk dikunjungi ketika berlibur di Yogyakarta. Wisata Watu Goyang berada di daerah Mangunan, Kecamatan Imogiri, Kabupaten Bantul, DIY.

Wisata alam yang menyajikan pemandangan pedesaan dari ketinggian, taman, matahari tengelam, hingga perlengkapan spot foto yang menarik untuk menikmati panorama alam dari ketinggian.

Jogja selain menyuguhkan berbagai macam daya tarik wisata untuk dikunjungi, juga terkenal dengan kekentalan sejarah dan pelestarian warisan adat budayanya.

Wisata Watu Goyang kali ini, memadukan dua hal tersebut sehingga menjadi objek wisata yang cocok dikunjungi untuk wisatawan maupun sejarawan yang tertarik dengan cerita Legenda.

Daya Tarik Wisata Watu Goyang Jogja

wisata watu goyang jogja
Wisata watu goyang di Jogja. (Foto: Instagram/@watugoyang)

Watu Goyang merupakan wisata Tapak Tilas Sultan Agung yang terletak di Pedukuhan Cempluk, Mangunan, Bantul, Yogyakarta.

Objek wisata Watu Goyang merupakan salah satu daya tarik wisata alam yang tidak jauh dari Kebun Buah Mangunan. Nama Watu Goyang ini berasal dari bahasa Jawa yang artinya Batu Bergoyang.

Menurut visitingjogja.jogjaprov.go.id, pemberian nama Watu Goyang karena dahulu terdapat bongkahan batu di puncak yang apabila disentuh atau didorong batu tersebut bisa bergoyang.

Batu yang menjadi simbol legenda itu sudah ada sejak ratusan tahun yang lalu. Selain makna dari nama Watu Goyang yang menjadi daya tariknya, wisata ini juga menyajikan spot foto yang apik dan cerita legenda unik yang menyertainya.

Lokasi Watu Goyang yang berada di atas ketinggian bukit Mangunan juga menambah daya tarik keelokan alam yang dimiliki objek wisata ini.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Perempuan Asal Semarang Nekat Ceburkan diri ke Laut Pantai Baru Srandakan Bantul, Ternyata ...

Rabu, 16 April 2025
Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Ditolak Warga karena Bau, Begini Tanggapan Peternak Babi di Plumutan Bambanglipuro

Rabu, 16 April 2025
Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Modus Dokter Obgyn Garut saat Lecehkan Korbannya : Iming-iming USG Gratis

Rabu, 16 April 2025
Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Pasca Dipecat Atas Kasus Perselingkuhan, Pegawai di Gunungkidul Ajukan Banding

Rabu, 16 April 2025
Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Puluhan Remaja Serang Pemukiman di Jatinegara, Warga Luka-Luka

Rabu, 16 April 2025
Hati-hati! Uang Palsu Beredar di Pasar Playen Gunungkidul

Hati-hati! Uang Palsu Beredar di Pasar Playen Gunungkidul

Rabu, 16 April 2025
Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Rabu, 16 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Rabu, 16 April 2025
Dapur Sehat di Gunungkidul Akan Bertambah 2 Lokasi

Dapur Sehat di Gunungkidul Akan Bertambah 2 Lokasi

Rabu, 16 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Rabu, 16 April 2025