Ide hadiah Imlek untuk keluarga dan teman yang unik. (Foto: Pexels/
Makanan-makanan tonik memiliki beberapa manfaat kesehatan besar seperti sarang burung yang dapat dimakan, ginseng, kenari, cordyceps, dan goji berry.
4. Kerajinan
Hadiah kerajinan dapat menjadi pilihan hadiah berikutnya. Apalagi kerajinan yang dibuat oleh tangan sendiri akan membuat hadiah semakin berkesan. Hadiah kerajinan yang dapat dibuat seperti, lukisan dan porselen untuk pecinta barang antik, atau set teh untuk pecinta teh.5. Set Teh
Untuk pecinta keluarga yang menyukai teh, memberikan set teh menjadi pilihan terbaik atau jika mereka sudah memiliki dapat membelikan kotak hadiah teh.BACA JUGA : 7 Makanan Khas Imlek ini Memiliki Makna Luar Biasa, Salah Satunya Bikin Cuan Sepanjang Tahun