Gaya Hidup

3 Tips Menabung Untuk Pemula Agar Berhasil Tanpa Menyimpan Uang Dengan Ekstrim

profile picture Nadhirah
Nadhirah
3 Tips Menabung Untuk Pemula Agar Berhasil Tanpa Menyimpan Uang Dengan Ekstrim
3 Tips Menabung Untuk Pemula Agar Berhasil Tanpa Menyimpan Uang Dengan Ekstrim
HARIANE - Tips menabung untuk pemula sangat bermanfaat bagi yang belum terbiasa menyisihkan uang.
Meski pada awalnya sulit untuk dilakukan, tips menabung untuk pemula ini perlu diketahui.
Sebab tips menabung untuk pemula bisa menjadi hal penting bagi yang ingin mencoba menyimpan uang guna membeli keperluan besar di kemudian hari.
BACA JUGA : 7 Tips Beli Mobil Bekas, Wajib Tahu Sebelum Membeli Supaya Tidak Tertipu Penjual Nakal
Agar lebih mengerti mengenai konsep menabung, menurut Banco Central De La República Argentina, menabung merupakan kegiatan bagian dari pendapatan yang tidak dibelanjakan untuk pengeluaran saat ini.
Ini lah tiga tips menabung untuk pemula yang bisa dicoba agar berhasil yang bisa dilakukan oleh pelajar, mahasiswa, hingga yang sudah bekerja sekalipun.

1. Tips menabung untuk pemula: Catat pemasukan dan pengeluaran

Sebelum mulai menabung, alangkah baiknya jika mencatat terlebih dahulu pemasukan dan pengeluaran dalam satu bulan atau setidaknya dalam satu minggu.
Perlu diingat, saat mencatat pemasukan dan pengeluaran ini harus serealistis mungkin yang terjadi saat akan mulai menabung.
Hal ini dikarenakan akan sulit untuk menabung jika pemasukan dan pengeluaran yang dicatat ternyata lebih sedikit atau lebih banyak dari jumlah aslinya.
Mencatat pemasukan dan pengeluaran ini bisa dilakukan melalui aplikasi atau pun manual, tergantung dari kenyamanan.

2. Kategorikan pengeluaran ke beberapa tingkatan

Ads Banner

BERITA TERKINI

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Sabtu, 19 April 2025
100 Ribu Visa Haji 2025 Terbit, Jemaah Siap Berangkat 2 Mei

100 Ribu Visa Haji 2025 Terbit, Jemaah Siap Berangkat 2 Mei

Sabtu, 19 April 2025