Gaya Hidup

4 Fakta Album Solo Jisoo yang Masih Buka Pre-Order Sampai 30 Maret 2023, Salah Satunya Pecahkan Rekor Penjualan

profile picture Eni Damayanti
Eni Damayanti
Fakta album solo Jisoo
Fakta album solo Jisoo salah satunya memiliki lebih dari satu versi. (Foto: Instagram/@blackpinkofficial)

HARIANE – Fakta album solo Jisoo sampai saat ini tentu masih banyak menjadi pertanyaan dari penggemar Blackpink.

Pasalnya, YG Entertainment selaku agensi yang menaungi Jisoo Blackpink belum mengumumkan atau memberikan bocoran mengenai konsep ataupun judul singlenya.

Meski demikian, pre-order album solo Jisoo telah dibuka pada 6 Maret 2023 lalu dengan menawarkan lebih dari satu versi dan langsung laris diserbu Blink (penggemar Blackpink)

Apa saja fakta dari album solo Jisoo? Simak penjelasan lengkapnya dalam artikel ini!

4 Fakta Album Solo Jisoo yang Masih Buka Pre-Order Sampai 30 Maret

Berikut ini beberapa fakta baru mengenai album solo Jisoo yang akan rilis tanggal 31 Maret 2023 nanti.

1. Memiliki dua versi

Pada Senin, 6 Maret 2023 lalu, YG Entertainment mengumumkan pembukaan pre-order untuk album solo Jisoo melalui akun Instagram Blackpink Official.

Adapun album tersedia dalam 2 versi, yakni versi merah dan hitam yang berisi boks yang dirancang oleh Jisoo, buku foto, kertas lirik, dan foto instan acak, serta poster/kartu foto selfie untuk edisi terbatas (rilis pertama) sehingga lebih bernilai untuk koleksi penggemarnya.

Dilansir dari situs web YG Entertainment, pre-order tersedia mulai 6 Maret dan dirilis di YG SELECT, Weverse Shop, KTOWN4U, dan toko rekaman online/offline di Korea Selatan pada 31 Maret.

Adapun harga per paket album tersebut sebesar 15, 9 dolar atau sekitar Rp 234.000.

Salah satu versi album solo Jisoo yang sudah bisa dipesan sejak 6 Maret 2023 lalu. (Instagram/@blackpinkofficial)  
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB