Gaya Hidup

4 Film Anime Jepang Terbaik Sepanjang Masa dari Berbagai Genre, Salah Satunya Tak Asing di Telinga Masyarakat Indonesia

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Film Anime Jepang Terbaik Sepanjang Masa
Cuplikan salah satu dari empat film anime Jepang terbaik sepanjang masa. (Foto: YouTube/ 東宝MOVIEチャンネル)

HARIANE - Penggemar anime pastinya sudah memiliki tebakannya sendiri mengenai film anime Jepang terbaik sepanjang masa dari berbagai genre manakah yang masuk ke daftar tersebut.

Tak semua empat film animasi Jepang terbaik sepanjang masa yang akan dibahas ini memiliki satu genre. Namun, yang pasti empat film tersebut bergenre fantasi, drama, action, adventure, atau supernatural.

Salah satu film animasi Jepang terbaik sepanjang masa ini sudah tak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia.

Agar tak penasaran, simak terus empat daftar film anime yang digadang-gadang terbaik sepanjang masa menurut dua chart yang berbeda.

1.  Film Anime Jepang Terbaik Sepanjang Masa: かぐや姫の物語/ Kaguya Hime no Monogatari/ The Tale of The Princess Kaguya (2013)

Film Anime Jepang Terbaik Sepanjang Masa
Film anime Jepang terbaik sepanjang masa pertama
yang berhasil menyabet tujuh penghargaan.
(Foto: YouTube/ Cruchyroll Store Australia)

Pada laman Rotten Tomatoes, film anime yang ditayangkan pada 23 November 2013 ini menyandang peringkat nomor satu dalam chart anime terbaik karena narasi dan keindahan visualnya.

Film bergenre fantasi yang diproduksi oleh Studio Ghibli ini menceritakan sebuah legenda Jepang yang sudah ada sejak abad ke-10 dengan judul yang sama.

Menurut laman MyAnimeList, film ini mengisahkan seorang pria bernama Okina yang menemukan bayi kecil di dalam batang bambu yang bersinar.

Ia yang mengira bayi tersebut adalah berkah dari Tuhan, akhirnya memutuskan untuk membesarkannya bersama sang istri.

Suatu ketika, Okina menemukan emas dan harta karun besar di hutan. Ia pun menganggap ini sebagai berkah dari Tuhan juga.

Oleh sebab itu, ia memanfaatkan temuannya itu untuk memindahkan keluarganya ke rumah besar di ibukota. Setelah itu, barulah asal-usul Kaguya perlahan terungkap.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Jumat, 21 Februari 2025 23:10 WIB
Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Jumat, 21 Februari 2025 22:23 WIB
Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Jumat, 21 Februari 2025 19:10 WIB
Jadi Bupati Sleman Didukung PDIP, Harda Kiswaya Tetap Berangkat Retret di Akmil Magelang

Jadi Bupati Sleman Didukung PDIP, Harda Kiswaya Tetap Berangkat Retret di Akmil Magelang

Jumat, 21 Februari 2025 18:36 WIB
Suasana di Akmil Magelang Jawa Tengah Jelang Retreat Kepala Daerah

Suasana di Akmil Magelang Jawa Tengah Jelang Retreat Kepala Daerah

Jumat, 21 Februari 2025 15:18 WIB
Cawe-Cawe Megawati Berlanjut, dari Era Jokowi ke Pemerintahan Prabowo

Cawe-Cawe Megawati Berlanjut, dari Era Jokowi ke Pemerintahan Prabowo

Jumat, 21 Februari 2025 15:17 WIB
Tingkatkan Pelayanan, KAI Commuter Luncurkan Kartu Disabilitas di Yogyakarta

Tingkatkan Pelayanan, KAI Commuter Luncurkan Kartu Disabilitas di Yogyakarta

Jumat, 21 Februari 2025 14:33 WIB
Nasib Kepala Daerah dari PDIP yang Sudah Tiba di Jogja, Hasto Wardoyo: Kita ...

Nasib Kepala Daerah dari PDIP yang Sudah Tiba di Jogja, Hasto Wardoyo: Kita ...

Jumat, 21 Februari 2025 14:20 WIB
Tunda Ikuti Retreat di Magelang, Bupati Gunungkidul: Kami Tegak Lurus Ketum Megawati

Tunda Ikuti Retreat di Magelang, Bupati Gunungkidul: Kami Tegak Lurus Ketum Megawati

Jumat, 21 Februari 2025 14:17 WIB
Megawati Larang Kepala Daerah PDIP Ikut Retret, Hasto Wardoyo Tunggu Klarifikasi

Megawati Larang Kepala Daerah PDIP Ikut Retret, Hasto Wardoyo Tunggu Klarifikasi

Jumat, 21 Februari 2025 12:40 WIB