Gaya Hidup

4 Pemain Lama dan Baru Squid Game Season 2 yang Tayang 2024, Siapa Saja?

profile picture Indar Mirani
Indar Mirani
daftar 4 pemain lama dan baru Squid Game Season 2
4 pemain lama dan baru 'Squid Game Season 2' (foto: Twitter/MarvelLatin)

HARIANE - Inilah daftar 4 pemain lama dan baru Squid Game Season 2 yang telah dikonfirmasi dari Netflix Korea.

Diwartakan Koreaboo, Squid Game menjadi hit di seluruh dunia dengan plotnya yang memikat setelah musim pertama ditayangkan pada September 2021 lalu.

Kini para penonton series harus bergembira karena Squid Game akan dilanjutkan ke musim kedua yang dikabarkan akan tayang pada 2024.

Menurut Instagram resmi Netflix Korea yang telah mengungkapkan lebih banyak informasi tentang 'Squid Game Season 2' termasuk siapa pemain lama dan pemain baru yang akan bergabung dalam serial 'Squid Game Season 2'.

4 pemain lama dan baru 'Squid Game Season 2'
Daftar 4 pemain lama dan baru Squid Game Season 2 yang telah dikonfirmasi oleh Netflix (Foto: Twitter/kdramatreats)

Daftar Pemain Lama dan Baru Squid Game Season 2

Berikut ini adalah pemain lama Squid Game yang telah dikonfirmasi Netflix Korea:

1. Lee Jung Jae

Aktor veteran Lee Jung Jae akan bermain kembali dalam perannya sebagai Seung Gi Hun, karakter utama dari musim pertama acara 'Squid Game'.

2. Lee Byung Hun

Bersama dengan Lee Jung Jae, Lee Byung Hun, juga akan mengulangi perannya sebagai "Front Man" di Squid Game 2.

3. Wa Ji Hoon

Wa Ji Hoon, yang mendapat perhatian karena bakat dan visualnya, akan kembali sebagai petugas polisi Hwang Jun Ho.

4. Gong Yoo

Aktor veteran Gong Yoo juga akan kembali ke dalam serial 'Squid Game' yang akan berperan kembali sebagai “Salesman” misterius, yang akan merekrut para pemain dalam permainan mematikan tersebut.

Setelah mengumumkan pemeran yang akan memerankan kembali perannya, Netflix mengumumkan empat aktor Korea yang akan bergabung dengan pemeran musim kedua diantaranya:

Ads Banner

BERITA TERKINI

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025
Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Jumat, 25 April 2025
Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Jumat, 25 April 2025
Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Jumat, 25 April 2025
Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Jumat, 25 April 2025
Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Jumat, 25 April 2025
Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Jumat, 25 April 2025
Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Jumat, 25 April 2025
Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Jumat, 25 April 2025